SuaraJogja.id - Putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep segera melangsungkan pernikahannya dengan Erina Sofia Gudono. Ternyata sebelum pernikahan ini, Kaesang mengaku sudah diberikan nasihat oleh kedua orang tuanya baik Jokowi dan Iriana.
"Nasihat dari bapak, jadi anak yang baik, (nasihat) dari ibu jadi anak yang tangguh. Ya itu," kata Kaesang di Pendopo Royal Ambarrukmo Yogyakarta, Selasa (6/12/2022).
Kaesang sendiri hanya berharap acara pernikahannya nanti dapat berlangsung dengan lancar.
"Ya harapan semua lancar," imbuhnya.
Baca Juga: Hotman Paris Pamer Undangan Pernikahan Kaesang dan Erina, Netizen : Ngamplop Nya Berapa Ya?
Kaesang pun turut meminta maaf kepada seluruh masyarakat Jogja dan Solo yang akan terganggu akibat acara pernikahannya dengan Erina.
"Pasti saya memohon maaf sebesar-besarnya kepada seluruh masyarakat yang terganggu oleh kegiatan ini (pernikahan). Sekali lagi saya mohon maaf, pasti menyebabkan macet dimana-mana, baik itu Jogja, Solo, maupun kota sekitarnya," tuturnya.
Ia tidak memungkiri bahwa acara pernikahannya nanti yang akan digelar di Yogyakarta dan Solo akan dihadiri cukup banyak tamu undangan. Sehingga berpotensi menimbulkan kepadatan di sejumlah lokasi.
"Kami sekeluarga mohon maaf sebesar-besarnya ya karena pasti banyak orang yang datang yang dimana akan menyebabkan macet dimana-mana," ucapnya.
Sebagai infromasi rangkaian prosesi pernikahan keduanya akan dimulai sejak tanggal 8 Desember 2022. Dengan terlebih dulu diawali dengan agenda semaan quran.
Baca Juga: Kaesang Ngebet Nikah dan Sebut Erina Bidadari Paling Cantik Sedunia, Netizen: Ojo Terlalu Bucin Mas
Kemudian dilanjutkan pada hari berikutnya yakni midodareni. Rencananya dalam prosesi ini bakal dihadiri ayah Kaesang, Presiden Joko Widodo (Jokowi).
- 1
- 2
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Kantor Kaesang Digeledah Kejagung, Uang Miliaran Disita
-
Chef Arnold Ngaku Dikasih Lihat Ijazah Asli Jokowi Saat Sambangi Rumah di Solo: Saya Ngintip...
-
Pulang ke Rumah Jokowi, Selvi Ananda Disentil usai Tampak Cuek ke Kerumunan Warga
-
Silaturahmi Lebaran ke Rumah Jokowi, Adu Glamor Selvi Ananda Vs Erina Gudono dengan Tas Mewah
-
PSI Siap-siap Gelar Kongres di Solo, Mimpi Jokowi Bentuk Partai Super Tbk Segera Terwujud?
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
Terkini
-
Korupsi Makin Gila, Novel Baswedan Desak RUU Perampasan Aset Segera Disahkan
-
Buruan, Ini Link DANA Kaget Terbaru untuk Warga Jogja Jangan Sampai Kehabisan
-
Drama TKP ABA Jogja, Sewa Habis, Pedagang dan Jukir Ngotot Tolak Relokasi
-
SMA Kembali ke Jurusan, Guru dan Siswa Panik Tanpa Juknis
-
AS 'Gertak' Soal QRIS, Dosen UGM: Jangan Sampai Indonesia Jadi "Yes Man"