SuaraJogja.id - Jogja bukan cuma Sleman, Bantul atau Gunung Kidul saja. Masih ada Kulon Progo, dan ada banyak wisata alam di Kulon Progo yang bisa jadi destinasi kamu apabila ingin liburan ke Jogja sambil healing melepas kepenatan.
Kulon Progo adalah kabupaten yang lokasinya ada di barat Jogja dan terkadang luput dari destinasi wisata, apabila wisatawan berkunjung ke Jogja. Padahal seperti kabupaten lainnya, Kulon Progo juga menyimpan berbagai wisata alam yang menarik untuk dikunjungi.
Bahkan tidak sedikit yang statusnya hidden gems, karena masih sedikit orang yang berkunjung ke lokasi wisata tersebut. Oke, tanpa panjang lebar, berikut ini daftar wisata alam yang ada di Kulon Progo.
1. Air Terjun Kembang Soka
Baca Juga: 4 Angkringan Populer di Dekat Tugu Jogja
Diawali oleh air terjun kembang soka. Nama Kembang Soka diambil karena dahulu di sekitar air terjun banyak sekali pohon soka. Keunikan dari air terjun ini adalah airnya tidak pernah kering meski musim kemarau, dan air terjunnya terbagi dalam beberapa tingkat.
Banyak spot-spot menarik yang bisa kamu pakai untuk berfoto. Lokasi air terjun kembang soka ada di Jalan Raya Kaligesing, Banyunganti, Jatimulyo, Kapanewon Girimulyo, Kabupaten Kulon Progo, Yogyakarta. Harga tiket masuk sebesar Rp 5.000 per orang.
2. Pantai Congot
Selain wisata air terjun, Kulon Progo juga memiliki pantai nan indah bernama Pantai Congot. Pantai ini terdiri dari hutan bakau, dan tepi pantai dengan pasir yang coklat kehitam-hitaman. Kondisi alam di Pantai Congot masih asri sehingga, kamu bisa bersantai atau berfoto-foto di sana.
Lokasi Pantai Congot ada di Dusun Pasir Mendit, Jetis, Kulon Progo, Jogja dan tiket masuk Pantai Congot adalah Rp 3.000 per orang.
Baca Juga: 4 Wisata Malam Jogja Paling Hits dan Instagramable
3. Bukit Jangkang
Berita Terkait
-
Pura Batu Bolong, Wisata Religi di Tepian Pantai Senggigi Lombok
-
Desa Wisata Pulesari, Tawarkan Suasana Asri dengan Banyak Kegiatan Menarik
-
Gili Trawangan, Wisata Incaran Turis Lokal Maupun Mancanegara di Lombok
-
Bukan Cuma Pemandangan, Ini 5 Makanan Khas Kopeng yang Harus Dicicipi Wisatawan
-
Back to Nature, Panduan Praktis Liburan Outdoor untuk Pemula
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan