SuaraJogja.id - Direktur Teknik (Dirtek) PSSI, Indra Sjafri baru-baru ini angkat suara terkait polemik pemanggilan pemain Timnas Indonesia jelang Piala AFF Mitsubishi Electric Cup 2022.
Dalam pemanggilan pemain untuk mengikuti pemusatan latihan proyeksi Piala AFF 2022, sempat tuai polemik di kalangan pelatih lokal lantaran pemanggilan pemain di luar agenda FIFA.
Kendati Demikian, Indra Sjafri memberikan respon terhadap polemic tersebut dan meminta pengertiannya kepada klub dalam negeri mengenai pemanggilan pemain di luar jadwal FIFA.
“AFF ini tidak termasuk dalam kalender FIFA yang mewajibkan para pemain diberikan, tetapi untuk klub yang ada di dalam negeri, ya kami berharap itu tidak menjadi alasan (tidak melepasnya),” ungkap Diretur Teknik (Dirtek) PSSI, dilansir dari akun Instagram @tribungaruda (20/12/2022).
Sebelumnya, terdapat nama pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, dan pelatih Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso, yang sempat menyinggung soal pemanggilan anak asuhnya ke dalam skuat Garuda untuk melakoni turnamen Piala AFF Mitsubishi Electric Cup 2022.
Pernyataan Indra Sjafri terkait polemic yang terjadi dalam pemanggilan pemain tersebut lantas tak luput dari perhatian kalangan penggemar sepak bola tanah air dan para netizen Indonesia.
“Indra Sjafri terkait pemanggilan pemain di luar kalender FIFA, dimana beberapa pelatih klub lokal mengkritik hal tersebut. Misal ya, klub lokal gak mengizinkan terus siapa yang mengisi skuad Timnas Indonesia?” Tanya salah seorang netizen.
“Suporter timnas ya suporter klub, mereka tuntut timnas juara, trus klub tdk kasih izin pemain lantas yg huni timnas ambil manusia planet gitu ya..ada² aja,” respon netizen lainnya.
“ebenarnya operator liga udah sesuai kan jadwal dengan aff dimana pas aff klub libur, tapi gegara kejadian kemaren yg plan yg disusun federasi dan operator liga rusak ama anggota mereka sendiri yaitu klub dengan suporter nya jadi ya klub2 yg protes sekarang harusnya protes ke klub yg bikin masalah kemaren,” kata netizen yang lain.
“Setuju sama coach indra sjafri lagian main di liga sendiri ga boleh diambil pemainnya ya udah lain kali ga usah ngarep ini itu ke timnas,” sambung netizen satunya.
Berita Terkait
-
Akui Timnas Indonesia Main Berantakan, Patrick Kluivert: Itu Sangat Disayangkan!
-
UPDATE Klasemen Grup C: Timnas Indonesia Posisi Berapa?
-
Instagram Kevin Diks Digeruduk Komentar Usai Gagal Eksekusi Penalti
-
Respons Menohok Sederet Artis Usai Timnas Kalah, Komentar Darius Sinathrya Paling Makjleb
-
Timnas Indonesia Berjuang Layaknya Singa, Patrick Kluivert: Setelah Itu ada yang Berubah
Terpopuler
- Manajer Jelaskan Emil Audero Terkesan 'Hilang' dari Timnas Indonesia
- Viral Ormas Pemuda Pancasila Segel Pabrik Diduga Karena Tidak Mau Bayar Setoran
- Bocoran Harga Infinix Note 50 Pro Plus, Siap Debut pada 20 Maret
- Lebih Murah dari Aerox tapi Lebih Bertenaga dari CRF150L, Intip Pesona Motor Listrik Ultraviolette!
- Proyektil Peluru Ditemukan di Tempurung Kepala dan Tenggorokan, Penembak 3 Polisi Orang Terlatih?
Pilihan
-
Instagram Kevin Diks Digeruduk Komentar Usai Gagal Eksekusi Penalti
-
Singgung Penalti Gagal, Ole Romeny Ungkap Borok Kekalahan Timnas Indonesia
-
Rating Pemain Australia vs Timnas Indonesia: Beratnya Pundak Ole Romeny!
-
Ole Romeny Bongkar Awal Petaka Timnas Indonesia Dihajar Australia
-
Timnas Indonesia Babak-belur, Netizen Curhat ke Shin Tae-yong: Kembali Coach!
Terkini
-
Massa Jogja Memanggil Lakukan Aksi Vandalisme dan Lempar Sampah ke Gedung DPRD DIY
-
35 KPM di Seyegan Sleman nyatakan mentas dari program PKH
-
APBD Terbatas hingga Tak Bisa Dirikan Gedung, Sekolah Rakyat di Jogja Manfaatkan Bangunan Lama
-
3 Juta Wisatawan Serbu Jogja Lebaran Ini, Polda DIY Siapkan Rekayasa Lalu Lintas
-
5 Aplikasi Investasi Terbaik Tahun Ini, Cocok untuk Pemula!