SuaraJogja.id - Grand Diamond Hotel Yogyakarta menggelar Barbeque Pool Party, Jumat (20/10/2023). Acara ini sekaligus menjadi momen lauching outlet terbaru, Pool Bar.
Mengundang rekan-rekan media, food blogger, dan influencer, Barbeque Pool Party berlangsung seru. Selain hidangan menggungah, ada pula hiburan berupa live music dan games.
Aneka pilihan menu dan suasana yang cozy, apalagi didukung koneksi internet yang kencang, serta keramahan staf, dijamin membuat tamu betah berlama-lama beristirahat, relaksasi maupun duduk-duduk menghabiskan waktu bersantai di Pool Bar. Area Pool Bar ini juga sekaligus untuk memfasilitasi tamu apabila menghendaki untuk merokok.
Pool Bar menyediakan berbagai menu makanan, di antaranya yaitu Diamond Sandwich, Diamond Triple Decker, Beef Burger, Hotdog, Roti John, Croffle, French Fries, dan lain-lain. Adapun untuk minumannya tersedia Black Coffee, Espresso, Cappucino, Caffee Latte, aneka juice dan juga aneka minuman tradisional.
Baca Juga: J Trust Bank Ikut Serta Membangun Hotel di Labuan Bajo
Pool Bar buka setiap hari pukul 09.00 – 21.00 WIB. Selain fasilitas Pool Bar, area kolam renang juga bisa difungsikan sebagai tempat penyelenggaraan acara seperti wedding, barbeque party maupun event outdoor lainnya.
"Semoga dengan adanya outlet baru ini, semakin meningkatkan okupansi dan menjadikan Grand Diamond Hotel Yogyakarta sebagai hotel pilihan para tamu," ungkap Rini selaku Public Relations Grand Diamond Hotel Yogyakarta.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- 6 Mobil Bekas 7 Seater Termurah: Nyaman untuk Keluarga, Harga di Bawah Rp 70 Juta
Pilihan
-
Diogo Jota Tewas di Jalanan Paling Berbahaya: Diduga Pakai Mobil Sewaan
-
Riau Bangga! Tarian Anak Pacu Jalur Viral Dunia, Ditiru Bintang PSG hingga Pemain AC Milan
-
Baru Jabat 4 Bulan, Erick Thohir Copot Dirut Bulog Novi Helmy Prasetya dan Disuruh Balik ke TNI
-
Resmi! Ramadhan Sananta Gabung ke Klub Brunei Darussalam DPMM FC, Main di Liga Malaysia
-
CORE Indonesia: Ada Ancaman Inflasi dan Anjloknya Daya Beli Orang RI
Terkini
-
Kelana Kebun Warna: The 101 Yogyakarta Hadirkan Pameran Seni Plastik yang Unik dan Menyentuh
-
BRI Dukung UMKM Sanrah Food Berkembang dari Warung ke Ekspor Global
-
Langgar Aturan Imigrasi, 14 WNA Dideportasi Imigrasi Yogyakarta
-
Setya Novanto Bebas Lebih Cepat? MA Pangkas Hukuman Korupsi e-KTP, Pakar Geram!
-
Solo-Jogja Makin Lancar: Tol Klaten-Prambanan Beroperasi Penuh, Ini yang Perlu Anda Siapkan