Scroll untuk membaca artikel
Muhammad Ilham Baktora
Minggu, 19 November 2023 | 19:20 WIB
Penghuni lapas di Lapas Perempuan Kelas IIB Gunungkidul sedang beraktivitas. [Kontributor/Julianto]

Dan khusus dokter gigi, peminatnya cukup tinggi. Karena warga binaan ini justru sering memanfaatkannya karena ingin selalu terlihat bersih dan cantik. Bahkan untuk urusan sepele seperti membersihkan karang gigi, warga binaan ini sering datang ke klinik.

"Jadi manja, kayak aji mumpung gitu. Sedikit-sedikit periksa gigi," terangnya.

Kontributor : Julianto

Baca Juga: Lagi, Dukuh di Gunungkidul Didemo karena Tuduhan Selingkuh

Load More