SuaraJogja.id - Sebagai bulan nan suci, kehadiran Ramadan senantiasa dinanti oleh umat Islam. Dari sepanjang satu bulan Ramadan, 10 hari terakhir menjadi waktu yang memiliki banyak keutamaan.
Keutamaan 10 hari terakhir bulan Ramadan salah satunya seperti tertulis dalam hadits Muslim.
"Dari Aisyah r.a., Rasulullah SAW sangat bersungguh-sungguh dalam beribadah pada 10 hari terakhir bulan Ramadan, melebihi kesungguhan beribadah di selain malam tersebut," HR. Muslim.
Adapun sejumlah faktor yang membuat Nabi Muhammad SAW bersungguh-sungguh menjalani ibadah di 10 hari terakhir bulan Ramadan, di antaranya yakni 10 hari terakhir merupakan penutup bulan Ramadan yang penuh berkah.
Baca Juga: Royal Ambarrukmo Yogyakarta Hadirkan Pilihan Lengkap Rayakan Ramadan sampai Lebaran
10 hari terakhir bulan Ramadan merupakan malam yang sangat dicintai oleh Nabi Muhammad SAW.
Terdapat kerinduan dalam menanti keindahan Lailatulqadar yang keutamaannya melebihi ibadah selama 1000 bulan.
Kemudian Rasulullah ingin memberikan contoh kepada umatnya agar tak terlena dalam kesibukan mempersiapkan kebutuhan hari raya dan melupakan 10 hari terakhir bulan Ramadan.
Adapun amalan yang bisa dilakukan selama menjalani 10 hari terakhir bulan Ramadan yakni;
1. Memperbanyak sedekah
Sedekah membantu membersihkan hati dari sifat serakah dan membantu orang yang membutuhkan.
Berita Terkait
-
Puasa Syawal 2025 Sampai Tanggal Berapa? Ini Jadwal dan Keutamaannya
-
Hukum Qadha Puasa Ramadan di Hari Jumat, Boleh atau Tidak?
-
Puasa Sunah Syawal dan Ganti Puasa Ramadan, Mana yang Harus Didahulukan?
-
Mengapa Puasa Syawal Dianjurkan? Ini 5 Keutamaannya
-
Puasa Qadha Ramadan di Bulan Syawal, Ini Niat dan Waktunya
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
Terkini
-
Harga Kebutuhan Pokok di Kota Yogyakarta Seusai Lebaran Terpantau Stabil
-
Tiga Wisatawan Terseret Ombak di Pantai Parangtritis, Satu Masih Hilang
-
Cerita UMKM Asal Bantul Dapat Pesanan dari Amerika di Tengah Naiknya Tarif Impor Amerika
-
Diserbu 110 Ribu Penumpang Selama Libur Lebaran, Tiket 50 Perjalanan KA YIA Ludes
-
Kilas DIY: Bocah Jabar Nekat Curi Motor di Bantul hingga Penemuan Mayat di Sungai Progo