SuaraJogja.id - Memiliki tabungan bisa memberikan manfaat yang besar untuk kamu, baik untuk kebutuhan jangka pendek, maupun impian (goals) jangka panjang, misalnya untuk biaya pendidikan anak, bepergian ke luar negeri, pergi haji, dan membangun usaha sendiri.
Sayangnya, dengan banyaknya jenis tabungan saat ini, banyak anak muda yang dibuat bingung, mana pilihan tabungan yang pas untuk mewujudkan impian tersebut. Salah satu produk Tabungan yang pas buatmu untuk mewujudkan itu semua adalah Simpedes BISA.
Simpedes BISA merupakan tabungan dari BRI yang direkomendasikan untuk kamu yang ingin menabung sekaligus investasi. Keunggulan Simpedes BISA sebagai tabungan rekomendasi untuk investasi terletak pada fitur-fitur dan manfaat yang ditawarkannya.
Apa saja kelebihan yang dimiliki oleh Simpedes BISA dalam membantu Anda mengelola keuangan dan melakukan investasi dengan lebih simpel?
Baca Juga: BRI Berikan 1 Unit Hyundai Stargazer untuk Agen BRILink Seven Elevent Market
Fitur Utama Simpedes BISA
Simpedes BISA memiliki tiga fitur utama, di antaranya adalah sebagai berikut:
- Tabungan dan Investasi
- Investasi (rekening berjangka dan DPLK)
- Proteksi (asuransi mikro AM-KKM, Rumahku dan kerusakan tempat usaha).
Semua fitur ini bisa kamu dapatkan hanya dalam satu kali pembukaan rekening. Sangat mudah dan praktis, bukan?
Syarat dan Ketentuan Simpedes BISA
Syarat untuk menjadi nasabah Simpedes BISA cukup mudah, yang pertama adalah sebagai nasabah harus seorang WNI berusia minimal 17 tahun, memiliki identitas diri berupa e-KTP dan NPWP, serta email aktif. Kemudian, tabungan Simpedes BISA ini memiliki sejumlah ketentuan yang perlu diperhatikan, di antaranya adalah sebagai berikut:
Baca Juga: Hoaks, Viral Video Uang Hilang untuk Serangan Bansos, BRI Laporkan Pihak Terkait pada Kepolisian
- Jangka waktu rekening berjangka adalah minimal 6 bulan, dan maksimal adalah 120 bulan. Sementara itu, untuk jangka waktu DPLK adalah minimal 30 tahun, atau bisa sampai dengan umur pensiun normal 40 tahun DPLK (bisa ditutup hanya ketika berusia minimal 30 tahun atau kepesertaan berjalan minimal 1 tahun).
- Untuk setoran awal minimal adalah Rp5.000, setoran tetap minimal untuk rekening berjangka dan DPLK mulai Rp50.000.
- Tabungan ini bebas biaya admin dan tidak ada setoran yang mengendap alias saldo ditahan adalah Rp0.
- Sebagai nasabah Simpedes BISA, kamu berhak untuk ikut serta dalam pengundian Panen Hadiah Simpedes.
Cara Buka Tabungan Simpedes BISA via BRImo
Berita Terkait
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
Hasil Akhir! Pesta Gol, Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia
-
Hasil Babak Pertama: Gol Indah Zahaby Gholy Bawa Timnas Indonesia U-17 Unggul Dua Gol
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
-
Sosok Murdaya Poo, Salah Satu Orang Terkaya di Indonesia Meninggal Dunia Hari Ini
Terkini
-
Gunungkidul Sepi Mudik? Penurunan sampai 20 Persen, Ini Penyebabnya
-
Kecelakaan KA Bathara Kresna Picu Tindakan Tegas, 7 Perlintasan Liar di Daop 6 Ditutup
-
Arus Balik Pintu Masuk Tol Jogja-Solo Fungsional di Tamanmartani Landai, Penutupan Tunggu Waktu
-
AS Naikan Tarif Impor, Kadin DIY: Lobi Trump Sekarang atau Industri Indonesia Hancur
-
Petani Jogja Dijamin Untung, Bulog Siap Serap Semua Gabah, Bahkan Setelah Target Tercapai