SuaraJogja.id - Saat gaji mendarat di rekening pada awal atau akhir bulan, saatnya aktivitas rutin belanja bulanan dilakukan. Harga promo atau penawaran menarik bisa didapatkan di berbagai supermarket terdekat.
Namun, ada satu tantangan yang sering dihadapi: menemukan tempat belanja terbaik. Mengecek satu per satu supermarket untuk membandingkan harga atau mencari promo tentu memakan waktu. Di tengah kesibukan sehari-hari, siapa yang punya cukup waktu untuk itu?
Kini, ada cara lebih praktis untuk mengatasi persoalan ini. Dengan teknologi yang semakin berkembang, kita bisa mengandalkan asisten virtual seperti Sabrina untuk membantu menemukan rekomendasi lokasi belanja terdekat dengan cepat dan efisien.
Yuk Cari Tahu Rekomendasi Supermarket Terdekat dari Sabrina
Sabrina adalah Virtual Assistant berupa chatbot berbasis AI yang bisa berinteraksi dengan nasabah. Ia bisa membantu pengguna untuk mendapatkan informasi rekomendasi merchant groceries terdekat.
Jadi, tanpa perlu repot-repot lagi, cukup hubungi Sabrina melalui WhatsApp di nomor 0812 1214 017 dan ketik “Lokasi Merchant”, kemudian pilih opsi Kebutuhan sehari-hari atau “Makanan dan Minuman”, lalu bagikan lokasi Anda. Secara otomatis, Sabrina akan memberikan rekomendasi tempat yang bisa dikunjungi sesuai kebutuhan Anda.
Jelasnya, Sabrina memiliki kemampuan keren dalam membantu menemukan rekomendasi tempat belanja bulanan di groceries terdekat.
Selain itu, Sabrina juga bisa memberikan bantuan dalam mencari informasi tentang berbagai aktivitas. Termasuk informasi mengenai produk-produk BRI, pertanyaan umum seputar layanan BRI, lokasi Kantor Cabang BRI terdekat, Info Promo Spesial dari BRI dan Info Lokasi Merchant-merchant BRI.
Untuk memanfaatkan fitur-fitur bermanfaat dari Sabrina, cukup hubungi WhatsApp di nomor 0812 1214 017. Mulai dengan mengetik “Lokasi Merchant” atau “Rekomendasi Merchant”, lalu pilih layanan yang dibutuhkan.
Terdapat berbagai pilihan layanan seperti Fashion, Elektronik, Kesehatan, dan seterusnya. Lalu share location pengguna, dan Sabrina akan langsung memberikan opsi merchant terdekat.
Bila ingin mencari ATM terdekat, klik pilih “Lokasi” untuk mendapat info mengenai cek Merchant, AgenBRILink, Kantor BRI dan ATM BRI di sekitar lokasi pengguna.
Jadi, peran Sabrina sebagai virtual assistant BRI sangat membantu para nasabah BRI yang ingin mengetahui lokasi merchant terdekat dari lokasinya.
Mari berinteraksi dengan Sabrina lewat tanya Sabrina dan buktikan perannya sebagai pemberi rekomendasi seru, termasuk promo dan diskon belanja dan lokasi merchant.
Berita Terkait
-
Sunarso Dinobatkan Sebagai The Best CEO untuk Most Expansive Sustainable Financing Activities
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Cari Properti di Surabaya, Cari Infonya di KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya
-
Ada Sabrina, Asisten Virtual BRI Ini Bisa Rekomendasi Berbagai Promo Menarik hingga Merchant Hiburan saat Weekend
-
Main Game dan Dapat Cuan, Ayo Top Up Voucher Game Pakai BRImo
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Yogyakarta Darurat Parkir Liar: Wisatawan Jadi Korban, Pemda DIY Diminta Bertindak Tegas!
-
Pemulihan Aceh Pascabencana Dipercepat, BRI Terlibat Aktif Bangun Rumah Huntara
-
Optimisme BRI Hadapi 2026: Transformasi dan Strategi Jangka Panjang Kian Matang
-
Tanpa Kembang Api, Ribuan Orang Rayakan Tahun Baru dengan Doa Bersama di Candi Prambanan
-
Gudeg Tiga Porsi Seharga Rp85 Ribu di Malioboro Viral, Ini Kata Pemkot Jogja