BPBD Sleman Petakan Daerah Rawan Terdampak Siklon Seroja, Ini Daftarnya

BPBD Sleman telah memetakan kawasan yang dianggap bakal terdampak siklon seroja

Galih Priatmojo | Hiskia Andika Weadcaksana
Rabu, 07 April 2021 | 16:43 WIB
BPBD Sleman Petakan Daerah Rawan Terdampak Siklon Seroja, Ini Daftarnya
Bali terancam diterjang cuaca buruk karena ekor Siklon Tropis Seroja (Antara)

"Jika melakukan kegiatan atau aktivitas banyak orang, jangan di satu tempat yang rawan ambruk tapi lebih baik kegiatan tersebut di dalam satu gedung yang kuat atau di luar lapangan terbuka itu akan lebih baik," tandasnya.

Diketahui dalam laman akun instagram @infobmkg, disebutkan bahwa saat ini siklon tropis Seroja terpantau berada di Samudera Hindia. Atau tepatnya berada di sebelah selatan Pulau Sumba atau dalam koordinat diketahui berada sekitar 275 km sebelah selatan - barat daya desa Waingapu.

Siklon itu bergerak dengan kecepatan 10km/jam menuju ke arah selatan - barat daya.

Sedangkan dampak siklon Seroja di wilayah Indonesia sudah tercukup terasa di beberapa wilayah di Indonesia. Mulai dari hujan sedang hingga lebat disertai kilat/petir serta angin kencang.

Baca Juga:Lava Merapi Meluncur ke Tenggara, BPBD Sleman: Belum Ada yang Mengungsi

Sejumlah wilayah juga masih dimungkinkan terdampak siklon tersebut beberapa di antaranya seperti wilayah DIY, Jawa Tengah, Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat. Serta dampak hujan sedang ke wilayah Nusa Tenggara Timur.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak