Alih-alih menjual mitos sebagai sesuatu yang mengerikan, dia ingin memperkenalkan mitos Jawa tersebut kepada generasi Z. Bahwa selain modernitas, masyarakat juga diselimuti mitos-mitos yang perlu diketahui oleh generasi manapun.
"[Rebo wekasan] apakah anak muda mengenal mitos atau tidak, bagaimana jawaban pada orang yang lahir pada satu hari buruk setiap hitungan satu tahun itu," katanya.
Kontributor : Putu Ayu Palupi
Baca Juga:5 Alasan 'Inang' Harus Kamu Tonton, Film Horor yang Bikin Merinding