5 Keutamaan Surat Yasin yang Beri Banyak Manfaat jika Dibaca Setiap Hari

Berikut ini 5 keutamaan surat yasin yang bisa kamu dapatkan apabila rajin membacanya setiap hari

Muhammad Ilham Baktora
Selasa, 03 Januari 2023 | 15:15 WIB
5 Keutamaan Surat Yasin yang Beri Banyak Manfaat jika Dibaca Setiap Hari
Seorang pria berdoa setelah salat. (Pixabay/aamiraimer)

Hal itu tercantum dalam Ar-ra'd :28, yang memiliki arti: "[yaitu] orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi tentram dengan mengingat Allah. Ingatlah, hanya dengan mengingati Allah-lah hati menjadi tenteram."

5. Terhindar dari siksa kubur 

Sehubungan dengan poin sebelumnya, karena kita beriman, yakin kepada ALlah SWT maka kita menjadi lebih tenteram dan selalu ingat Allah SWT. Apabila kita ingat kepada Allah SWT, maka kita dapat terhindar dari siksa kubur, sebab kita akan otomatis menghindari perbuatan yang tidak disukai Allah SWT.

Hal itu juga diriwayatkan dalam Al-baihaqi dalam syu'abul iman serta mu’qil bin yasar bersama kanzul umal Juz 112629, "Barangsiapa yang membaca surah yasin untuk memohon ridho Allah, maka akan diampuni dosanya yang telah lalu."

Baca Juga:Sholat Istikharah untuk Apa? Ini Manfaat dan Bentuk Jawaban yang Didapatkan

Karena kita rajin membaca Surat Yasin, dosa-dosa kita dimasa lalu terhapuskan dan kita memiliki hati yang teguh untuk senantiasa berjalan di jalan yang benar, yang diridhoi oleh Allah SWT. 

Demikian informasi mengenai 5 keutamaan Surat Yasin. Semoga informasi ini bermanfaat, bagi Anda yang ingin mendapatkan keberkahan setiap harinya. 

Kontributor : Dinar Oktarini

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak