SuaraJogja.id - Acara HUT ke-4 Hartono Mall Yogyakarta pada Selasa (19/11/2019) lalu tak hanya diwarnai undian mobil mewah yang telah ditunggu-tunggu.
Penyanyi berkarakter suara rock Virzha juga hadir menghibur warga Jogja yang ikut meramaikan Sparkling Annifourthsary Hartono Mall Yogyakarta di atrium Hartono Mall.
Penyanyi berambut gondrong itu membawakan lagu-lagu andalan yang sukses membuat warga Jogja larut dalam setiap baitnya.
"Izinkan saya memeluk hati orang Jogja malam ini," ucap Virzha di sela-sela penampilannya.
Baca Juga: Rekrut Milenial, Putri Tanjung Kabarnya Mau Diangkat Jokowi jadi Stafsus
Penonton pun sangat antusias menikmati penampilan Virzha, khususnya saat ia menyanyikan hits miliknya yang berjudul "Aku Lelakimu", "Kangen", "Seperti yang Kau Minta", dan "Tentang Rindu".
Pada akhir penampilannya, Virzha mengajak warga Jogja untuk bernyanyi bersama. Suasana akrab pun langsung terasa memenuhi atrium Hartono Mall Yogyakarta malam itu.
Selain Virzha, jewellery fashion show dari The Palace juga hadir memanjakan mata para pengunjung mal.
Malam itu atrium Hartono Mall sudah dipenuhi warga yang menanti-nanti pengundian Sparkling Mall Prize dengan hadiah utama berupa mobil Pajero Sport.
Di samping itu, terdapat berbagai hadiah menarik yang juga dibagikan, antara lain microwave, TV LED 49 inch, iPhone XR, Samsung Galaxy Note 10, Honda Vario, dan satu buah emas batangan 24 karat seberat 50 gram.
Baca Juga: Ditolak Pimpinan KPK, Ustaz Abdul Somad Disambut Hangat TNI
Hartono Mall juga merilis premiere card mereka dengan desain baru yang lebih elegan dan sistem yang sudah diperbaharui.
Berita Terkait
-
Bukan Bull Bar ala Pajero Sport, Pengguna Yamaha Aerox Pilih Gunakan Ini untuk Perlindungan Total
-
Tak Lagi Pakai Mobil China saat Kunjungan Kenegaraan, Prabowo Tunggangi Kendaraan Senilai Puluhan Unit Pajero Sport
-
Inikah Mobil yang Bikin Arafah Dilabrak Tetangga? Pajaknya Ngalahin UMR Jakarta
-
Pajero Sport dan Fortuner Minggir Dulu, Ini SUV Bekas yang Bikin Sopir Makin Ganteng
-
Transformasi Mitsubishi Pajero Sport yang Cocok Untuk Kendaraan Off-Road dan Harian
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Bupati Sunaryanta Meradang, ASN Selingkuh yang Ia Pecat Aktif Kerja Lagi
-
Data Pemilih Disabilitas Tak Akurat, Pilkada 2024 Terancam Tak Ramah Inklusi
-
Fadli Zon: Indonesia Tak Boleh Lengah Usai Reog, Kebaya, dan Kolintang Diakui UNESCO
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Tak Gelar Kampanye Akbar, Paslon Harda-Danang Lakukan Hal ini di 17 Kapanewon