Scroll untuk membaca artikel
Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana | Mutiara Rizka Maulina
Kamis, 13 Agustus 2020 | 15:21 WIB
Seorang warganet menawarkan dagangannya ke media sosial dengan harga fantastis. - (Twitter/@txtdarionlshop)

"Bahan-bahannya pasti dari daerah konflik," tulis akun @yaelahyann_.

"Berfikir baik aja, barangkali bahan-bahannya itu kualitas premium bukan pertamax," komentar akun @widiassst sambik bercanda.

"Anj** isi dompet gua gaK Sanggup beli satu tempe," tulis akun @Alexandre_Malih.

Sementara akun @tiaraa_c berkomentar, "Tempe 1000k bisa jadi mahar. Dengan mas kawin tempe 1000k dibayar panas."

Baca Juga: Berderai Air Mata, Staf KPU Yahukimo yang Ditikam OTK Dimakamkan di Sleman

"Pasti gorengannya pake lapisan emas," komentar akun @Kelinci30.

Load More