Tidak sedikti juga, warganet yang meninggalkan komentar berupa emoji tertawa hingga keluar air mata untuk mengekspresikan gelak tawa mereka.
Meskipun kegiatan BDR yang dilakukan siswa sekolah dan orangtuanya cukup membuat stres dan pusing. Namun nyatanya, banyak kejadian yang juga memicu gelak tawa warganet.
Ada juga warganet dari kalangan ibu-ibu yang ikut mencurahkan isi hatinya dalam menghadapi kegiatan BDR. Memang, kegiatan belajar daring tidak semuanya sama bagi masyarakat. Ada yang terfasilitasi namun tidak sedikit juga yang alami kesulitan.
Lihat perdebatan ibu dan anak selama belajar daring DISINI
Baca Juga: Paket Internet Mahal, Siswa di Kulonprogo Belajar Via Handy Talky
"Betul, Daring ini bikin darting! Apalagi buat emak-emak yg punya 3 anak sekolah," tulis akun @nuraeni_nourr.
"Jiwaku meronta-ronta anakku 3 cowok semua dari SMP sampai TK aku yang jadi guru setiap pagi teriak-teriak gak jelas," tulis akun @fasya_nabil_raihan.
"Daring gini baru kerasa ya seberapa besar jasa guru disekolah mengelola anak belajar," komentar akun @novabundaaliya.
Sementara akun @nonfiqa11 ikut berkomentar, "Pengalaman pribadi dan kemudian pak suami datang tanya kenapa ribut-ribut."
Baca Juga: Kalah Judi Online, Pria di Kulonprogo Tulis Surat Sebelum Bunuh Diri
Berita Terkait
-
Ciri-Ciri Gangguan Autisme pada Anak, Orang Tua Wajib Tahu!
-
Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
-
Biaya Operasi Bariatrik: Lisa Mariana Cari 'Jalan Pintas' Diet Saat Ribut Tuntut Nafkah Anak dari RK
-
Semalam Rp150 Juta, Lisa Mariana Diminta Menyontek Nathalie Holscher Demi Anak
-
Serang Ridwan Kamil Gunakan Akal Sehat, Lisa Mariana Malah Buka Aib Sendiri
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Suap Tanah Kas Desa Trihanggo Terungkap, Lurah dan Pengusaha Hiburan Malam Ditahan
-
Tunggu Hasil Mediasi Mangkubumi, Warga RW 01 Lempuyangan Tolak Pengukuran Rumah PT KAI
-
Tak Puas dengan Pembuktian UGM, Massa TPUA Segera Sambangi Jokowi di Solo
-
Parkir ABA bakal Dibongkar, Sultan Pertanyakan Munculnya Pedagang Tapi Jukir Harus Diberdayakan
-
Guru Besar UGM Dipecat Karena Kekerasan Seksual, Kok Masih Digaji? UGM Buka Suara