
Dari 11 ribu lebih cuitan yang ditulis warganet, mereka merasa memiliki tetangga yang berkarakter sama dengan Bu Tejo. Tidak sedikit yang menuliskan kutipan dialog Bu Tejo yang terdengar pedas di telinga.
"Bu Tejo saya Dian saya merasa dirugikan atas pernyataan gosip ibu yang tersebar luas dan trending di Twitter, dengan ini saya minta klarifikasi dan permintaan maafnya atau besok kita perang," tulis akun @_itsdp bercanda.
"'Tilik', durasinya 30 menit, short movie berbahasa jawa yang kental banget sama sindiran sosial, tipikal ibu-ibu yang lagi anget-angetnya megang internet, dikumpulin, terus saling lempar gosip, dan perkenalkan Bu Tejo, villain yang damagenya gak ada lawan," komentar akun @iqbalnurfauzii.
"Mulut Bu Tejo mewakili seluruh mulut tetanggaku," komentar akun @yourjurney.
Baca Juga: Jadi Tukang Ghibah di Film Tilik, Bu Tejo Nangkring di Trending Topic
Sementara akun @abdulone_ berkomentar, "Bu Tejo adalah cerminan orang-orang yang punya waktu luang untuk ngurusin hidup orang lain."
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Viral Curhatan Polos Bocah SD ke Prabowo Soal Jalan Rusak Berlumpur: Kapan Jalan Dibangun, Pak?
-
Dana Keistimewaan DIY Lahirkan 4 Film Pendek, Siap Menggugah Hati dan Pikiran!
-
Ulasan Novel Viral: Ketika Ketenaran Mengubah Segalanya, Dunia Tak Lagi Sama
-
Viral Aksi Guru Gunting Seragam Murid di Tengah Lapangan Tuai Pro Kontra
-
Satpol PP Bubarkan Live Ngamen TikToker di Bundaran HI: Ganggu Ketertiban atau Ada Aturan Lain?
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
-
Meski Ekonomi Lesu, Sri Mulyani Sebut Masyarakat Tetap Rajin Bayar Pajak
-
Sri Mulyani Sebut Rupiah Tahan Banting
-
8 Rekomendasi HP Samsung Murah Terbaik April 2025, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Jangan Sampai Ketipu, BI Ungkap Modus Peredaran Uang Palsu di Jogja, Begini Cara Menghindarinya
-
DIY Darurat Uang Palsu? 889 Ribu Lembar Ditemukan dalam 3 Bulan Pertama 2025
-
5 Tersangka Ditangkap, Polisi Ungkap Jaringan Uang Palsu di Jogja dan Jakarta
-
Kulon Progo "Gercep" Tekan Stunting, 957 Posyandu Digencarkan
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini untuk 50 Orang Pertama, Klaim Sekarang Juga Enggak Perlu Ribet