SuaraJogja.id - Sebuah cerita tentang mahasiswa cerdas yang sengaja memperlama masa studi kuliahnya viral di Twitter.
Mahasiswa itu disebutkan mengulang mata kuliah di kelas adik tingkatnya. Cerita viral ini diunggah di akun Twitter @collegemenfess, Kamis (1/10/2020).
Dalam unggahan tersebut terdapat foto percakapan WhatsApp antara pengirim dengan temannya. Ia menceritakan bahwa ada satu kakak tingkatnya yang pintar, tetapi mengulang sebuah mata kuliah.
Kemudian temannya bercerita bahwa kating tersebut sengaja mengulang mata kuliah agar ia tidak cepat tamat kuliah.
Baca Juga: Ini Pesan Gubernur Sulsel untuk Mahasiswa Baru ITB Kalla
"dikelasku ada kating yang ngulang, tapi doi tu pinter. Pas aku tanya temenku, ternyata dia "sengaja". dan sekarang doi juga lagi magang di kompas, ada yang gini juga ngga?" tulisnya di caption.
"doi ga mau cepet tamat," tambahnya.
Temannya kemudian menambahkan alasan mengapa mahasiswa yang merupakan kakak tingkatnya itu tak mau segera lulus kuliah.
BACA CUITANNYA DI SINI.
"males katanya entar jd pengangguran. jadi mau kumpulin duit dulu," ungkap teman pengiri,.
Baca Juga: Dikenal Bugar, Mahasiswa AS Meninggal Akibat Komplikasi Langka Covid-19
Di akhir percakapan tersebut, teman pengirim melanjutkan, "dari lomba dengan memakai nama mahasiswa."
Berita Terkait
-
Komitmen Relawan Mahasiswa, Sekadar Formalitas atau Pilihan Hati?
-
Mahasiswa PPG FKIP Unila Asah Religiusitas Awardee YBM BRILiaN Lewat Puisi
-
Polisi Gerebek Rumah Mahasiswa di Bekasi, Temukan Ladang Ganja Mini
-
Teman Mabuk hingga Penjual Miras Ikut Diperiksa Polisi, Pemicu Tewasnya Mahasiswa UKI Tersingkap?
-
Puluhan Visa Mahasiswa Dicabut AS di Tengah Gelombang Aksi Bela Palestina
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Diikuti Ratusan Kuda Seharga Miliaran Rupiah, Keponakan Presiden Prabowo Gelar Pacuan Kuda di Jogja
-
'Beli Mercy Harga Becak': Mantan PMI Bangkit dari Nol, Kini Kuasai Pasar Kulit Lumpia Nasional
-
Kota Pelajar Punya Solusi, Konsultasi Gratis untuk Kesulitan Belajar dan Pendanaan di Yogyakarta
-
Lebaran Usai, Jangan Sampai Diabetes Mengintai, Ini Cara Jaga Kesehatan Ala Dokter UGM
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI