SuaraJogja.id - Artis Barbie Kumalasari memberi kabar terbaru nan mengejutkan. Ia mengaku mengalami kerugian hingga miliaran rupiah.
Ia mengungkapkan, kerugian tersebut tak lain lantaran terdampak Covid-19 hingga akhirnya membuatnya sepi job.
"Berlian sama mobil sampai 5 dijual semua," kata Barbie Kumalasari saat ditemui di kawasan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan pada Kamis (12/11/2020).
Kerugian itu terjadi lantaran sederet bisnis yang dimiliki mulai dari toko berlian hingga showroom mobil terpaksa ditutup selama pandemi. Alhasil, ia pun merugi hingga Rp 5 miliar.
Baca Juga: Fantasi Seks Barbie Kumalasari, Mau ML di Atas Gedung dan Helikopter
"Banyak lah (yang dijual) sampai rugi Rp 5 miliar. Yah begitulah kehidupan. Intinya aku rugi Rp 5 miliar lah," ungkap Barbie Kumalasari.
Demi menutupi kerugian hingga miliaran rupiah, Barbie pun menjual mobil Mercy, Alphard, Vellfire dan juga beberapa berlian miliknya dengan harga murah hanya untuk gaji para karyawannya.
"Pandemi ngefek banget aku ada karyawan juga yang harus digaji. Jual mobil juga harga turun kan. Mobil beli berapa bukannya untung malah turun harganya. Semoga tahun depan lebih baik sih," tuturnya.
Beruntung dia kini sudah mempunyai Kumala Lubis & Patners yang membuat keuangannya sedikit demi sedikit stabil.
"Alhamdulillah semenjak jadi pengacara nanganin kasus, jadi produser sekarang mulai lagi di tv. Dulu tujuh bulan lalu aku sebulan sekali kerja," jelas Barbie Kumalasari.
Baca Juga: Usai Bebas, Ini Harapan Barbie Kumalasari untuk Rey Utami
Sekedar informasi, Barbie Kumalasari selama ini dikenal sebagai artis yang gemar pamer kekayaan. Tapi tak sedikit yang menilai pengakuan Barbie di berbagai media ihwal kekayaannya cuma karangan belaka saja.
Berita Terkait
-
Trump Sempat Telepon Presiden China Soal Asal-Usul COVID, Ini Kata Mantan Kepala CDC!
-
Survei: Milenial Rela Rogoh Kocek Lebih Dalam untuk Rumah Modern Minimalis
-
Ekonomi Terpuruk, Aji Yusman Jual Mainan dan ATK di Instagram Demi Biayai Pengobatan Anak
-
Trump Tarik AS dari WHO! Salahkan Penanganan COVID-19
-
Kronologi Dewi Soekarno Didenda Pengadilan Jepang Rp3 Miliar Gegara Pecat Karyawan
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Rayakan 270 Tahun Berdirinya DIY, Ratusan Sekolah di Jogja Nabuh Gamelan Serempak
-
Luas Masa Tanam Kedua Turun Drastis, Dinas Pertanian Gunungkidul Sebut Karena Persoalan Air
-
Apresiasi Pemberian Bonus Hari Raya ke Ojol dan Kurir Online, Pakar UGM Soroti Soal Pengawasan Regulasi
-
Polisi Temukan Terduga Pelaku Pembakaran Gerbong KA di Stasiun Yogyakarta, Ini Motifnya
-
Terungkap! Satpam Salah Satu SMA di Sleman Terlibat Jaringan Penyuplai Senpi ke KKB