SuaraJogja.id - Pernahkan Anda bertanya-tanya, mengapa pria mengalami ereksi di pagi hari? Padahal, sebelumnya tidak ada hal apapun yang bisa membuat terangsang.
Istilah medis untuk ereksi di pagi hari adalah tumor penis nokturnal atau ereksi nokturnal.
Nocturnal penile tumescence (NPT) bukanlah akibat dari gairah seksual atau mimpi berhubungan seks. Kondisi ini merupakan bukti fungsi normal dari sistem reproduksi pria.
Faktanya, dilansir dari Medical News Today, kondisi ini adalah tanda bahwa saraf dan suplai darah ke penis sehat.
Baca Juga: Dokter Spesialis Jantung: Hindari Merokok Selama Pandemi!
Kalau seorang pria tidak punya NPT secara teratur, hal itu bisa mengindikasikan masalah kesehatan seperti disfungsi ereksi (DE).
Selain itu, tak mengalami NPT yang teratur juga bisa menunjukkan masalah lain pada saraf atau suplai darah ke organ reproduksi pria.
Ketidakseimbangan hormon, seperti penurunan testosteron juga bisa memengaruhi seberapa sering pria mengalami NPT. Kurangnya NPT teratur terkadang bisa disebabkan oleh rendahnya kualitas tidur.
Penyebab ereksi di pagi hari
NPT bukanlah ereksi yang khas karena tak terkait dengan pikiran, mimpi maupun rangsangan seksual.
Baca Juga: Virus Corona Tingkatkan Masalah Kejiwaan, Warna Urine Tanda Kanker Prostat
Kondisi ini hanyalah hasil dari siklus tidur, dikombinasikan dengan saraf yang sehat serta aliran darah di tubuh.
Berita Terkait
-
7 Pengobatan Alami untuk Disfungsi Ereksi yang Terbukti Ampuh
-
Foto Penis Pasien yang Koma, Dokter di Australia Didenda Hingga Ratusan Juta
-
Lebih Pilih Mudik Pagi Hari atau Malam Hari? Simak Penjelasan Lengkapnya
-
Sadis! Pria Dibantai Tetangga, Alat Kelamin Dimutilasi di Dekat Stasiun Palam
-
Operasi Memperbesar Penis Tanpa Lisensi Selama 20 Tahun, Dokter Gadungan Ditangkap
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Omzet Ratusan Juta dari Usaha Sederhana Kisah Sukses Purna PMI di Godean Ini Bikin Menteri Terinspirasi
-
Waspada Jebakan Kerja di Luar Negeri, Menteri Ungkap Modus PMI Unprosedural Incar Anak Muda
-
Dana Hibah Pariwisata Sleman Dikorupsi? Bupati Harda Kiswaya Beri Klarifikasi Usai Diperiksa Kejari
-
Empat Kali Lurah di Sleman Tersandung Kasus Tanah Kas Desa, Pengawasan Makin Diperketat
-
Guru Besar UGM: Hapus Kuota Impor AS? Petani Lokal Bisa Mati Kutu