SuaraJogja.id - Kekasih Vicky Prasetyo, Kalina Oktarini dikabarkan harus dilarikan ke rumah sakit lantaran sakit yang dideritanya.
Kalina harus dilarikan ke rumah sakit lantaran tipes yang dideritanya.
Menurut Vicky, Kalina sakit tipes karena faktor kelelahan. Dia pun bersyukur sang pacar bukan terpapar corona (Covid-19).
"Kayak kecapean, terus demam. Kan tipes tensi sama suhunya nggak stabil," kata Vicky ditemui di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Senin (4/1/2021).
"Selama perjalanan kalau mau magrib dia suka gitu (demam). Tapi alhamdulilah tadi udah di-swab, di-PCR. Dua kali hasilnya negatif," ujarnya lagi.
Vicky menduga Kalina kelelahan karena mengikuti beberapa kegiatan di beberapa kota. Ketika kondisinya makin parah, dia langsung membawanya ke rumah sakit Senin (4/12/2021) dini hari pukul 01.00 WIB.
"Pas pulang udah nggak enak. Semalam langsung masuk UGD," katanya.
Setelah beberapa jam diambil tindakan, Kalina menurut Vicky sudah agak lebih baik.
"Aku yang urus semalam. Pas mau syuting aku pagi ke sana. Yang jaga ada. Mohon doanya," kata Vicky Prasetyo.
Baca Juga: Sambut 2021, Kalina Oktarani Tak Sabar Jadi Istri Vicky Prasetyo
Berita Terkait
-
Kini Anggap Sabrina Chairunnisa 'Adik', Deddy Corbuzier Ngaku Enggan Nikah Lagi Usai 2 Kali Cerai
-
Kalina Oktarani Takut Bahas Perceraian Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa
-
Deddy Corbuzier Dicap Pelit, Kalina Oktarani Beberkan Kebaikan Mantan Suaminya
-
Klarifikasi Kalina Oktarani Soal Azka Corbuzier Tak Sebut Dirinya Mama: Itu Bercanda
-
Dari Gladiator ke Pengusaha: Vicky Prasetyo Investasi 23 Vila Mewah di Wonosobo!
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Tragis! Angin Kencang Tumbangkan Pohon di Monjali Sleman, Dua Orang Tewas
-
Kisah Ironis di Jogja: Bantu Ambil Barang Jatuh, Pelaku Malah Kabur Bawa Dompet dan Ponsel
-
Jaga Warga Diminta Jadi Pagar Budaya Penjaga Harmoni Yogyakarta
-
DANA Kaget Spesial Jumat Berkah untuk Warga Jogja: Rebutan Saldo Gratis Hingga Rp199 Ribu!
-
Pengujian Abu Vulkanik Negatif, Operasional Bandara YIA Berjalan Normal