SuaraJogja.id - Wakil Bupati Bantul sekaligus Bupati Terpilih Bantul 2020 Abdul Halim Muslih dinyatakan positif Covid-19. Di sisi lain, video Komeng bertanya pada Ustaz Abdul Somad berhasil mengocok perut jemaah dan netizen.
Sementara itu, dr Tirta di media sosial menjawab Vincent Rompies, yang menyebut namanya di TV soal pemakaian masker. Di samping itu, viral pula tips hemat anak kos yang bisa dilakukan dengan rice cooker.
Tak hanya itu, komunitas sepeda tinggi Jogja juga telah mencuri perhatian publik. Simak di bawah ini berita terpopuler pada Minggu (24/1/2021) kemarin dari SuaraJogja.id:
1. Jemaah Ngakak, Aksi Komeng Saat Tanya Ustaz Abdul Somad Viral
Baca Juga: Abdul Halim Muslih Positif Covid-19, Virus Biasa Saja Tidak Medeni
Dikenal sebagai komedian senior, Komeng selalu dengan mudah membuat orang di sekitarnya tertawa, tak terkecuali jemaah pengajian Ustaz Abdul Somad (UAS).
Baru-baru ini, pria bernama lengkap Alfiansyah Bustami itu berhasil menghibur UAS dan jemaahnya lewat aksinya saat memberi UAS pertanyaan.
2. Abdul Halim Muslih Positif Covid-19, Virus Biasa Saja Tidak Medeni
Baca Juga: Kaki Jimmie Manopo Diamputasi, Vicky Prasetyo dan Kalina Lamaran
Wakil Bupati Bantul, Abdul Halim Muslih positif Covid-19.
Disitat lewat Facebooknya, Abdul Halim Muslih mengungkapkan mulai merasakan gejala Covid-19 sejak Jumat (22/1/2021) malam lalu.
3. Namanya Disebut Saat Vincent Pakai 3 Masker di TV, dr Tirta: Siap Bang Jago
Relawan kesehatan Tirta Mandira Hudhi membalas candaan yang disampaikan Vincent dan Desta di sebuah acara televisi. Menanggapi hal tersebut, dr Tirta ikut mengunggah video berdurasi singkat seolah memuji langkah Vincent dan Desta mengenakan masker ketika memandu acara di televisi.
Dalam video berdurasi singkat yang diunggah di akun Twitter @tirta_hudhi, terlihat potongan acara Vincent dan Desta.
4. Komunitas Sepeda Tinggi Jogja, Rangkul Generasi Muda agar Tetap Rendah Hati
Generasi muda yang santu, menjadi salah satu harapan besar bangsa Indonesia saat ini. Unggah-ungguh di Yogyakarta pun menjadi hal yang perlu dijaga kelestariannya di tengah perkembangan teknologi serta situasi saat ini.
Tak dipungkiri, masuknya budaya dari luar ke Indonesia sedikit menggeser bagaimana anak muda harus bersikap. Meski tata krama masih ada, hal itu mulai sedikit pudar terlihat di tengah masyarakat.
5. Tips Hemat Anak Kos, Campur Beras dengan Ini Enggak Perlu Beli Lauk Lagi
Anak kos kerap diidentikan dengan sosok yang tengah berada di fase perjuangan yang menuntutnya untuk menekan pengeluaran. Hidup hemat setiap bulan dan kerap makan mi instan menjadi salah satu ciri khas yang dihubungkan dengan penghuni kos-kosan. Tidak jarang beredar berbagai tips dan trik untuk anak kos agar lebih hemat mejalani hidupnya di tanah rantau.
Seperti yang dibagikan akun TikTok @Hilmanssah dan diunggah ulang oleh akun Instagram @soloinfo, seorang pemuda mencampurkan beras dan mi instan untuk dimasak bersamaan, sehingga bisa menjadi tips untuk diterapkan anak kos.
Berita Terkait
-
Viral Velocity di Makam, Begini Adab Ziarah Menurut UAS
-
Ustaz Abdul Somad Ikut Komentari Hilangnya Daging Rendang Willie Salim
-
Apa Hukumnya Jika Terlambat Salat Idul Fitri? Ustaz Abdul Somad Bilang Begini
-
Apa yang Harus Dilakukan kalau Lupa Bayar Zakat Fitrah? Ini Solusi dari Ustaz Abdul Somad
-
Indro Warkop Hingga Fadli Zon Ikut Berduka atas Meninggalnya Mat Solar
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Harga Emas Antam Berbalik Lompat Tinggi Rp23.000 Hari Ini, Jadi Rp1.777.000/Gram
-
Wall Street Keok, IHSG Diprediksi Melemah Imbas Perang Dagang Trump vs Xi Jinping
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
Terkini
-
Libur Lebaran di Sleman, Kunjungan Wisatawan Melonjak Drastis, Candi Prambanan Jadi Primadona
-
Zona Merah Antraks di Gunungkidul, Daging Ilegal Beredar? Waspada
-
Miris, Pasar Godean Baru Diresmikan Jokowi, Bupati Sleman Temukan Banyak Atap Bocor
-
Kawasan Malioboro Dikeluhkan Bau Pesing, Begini Respon Pemkot Kota Yogyakarta
-
Arus Balik Melandai, Tol Tamanmartani Resmi Ditutup, Polda DIY Imbau Pemudik Lakukan Ini