SuaraJogja.id - Di tengah situasi pandemi, perayaan ulang tahun menjadi sedikit berbeda karena tidak bisa berkumpul secara fisik dengan keluarga, teman, dan kerabat.
Walau begitu, kado ulang tahun dan doa bisa menjadi salah satu bentuk apresiasi untuk mempererat silaturahmi serta menunjukkan kepedulianmu dengan momen spesial orang terdekatmu.
Namun di masa sekarang ini, kado ulang tahun terbaik adalah kado yang dapat mendukung aktivitas seseorang dari rumah. Berikut beberapa ide hadiah ulang tahun yang menarik untuk orang terdekatmu yang bisa kamu dapatkan di merchant baru ShopeePay di minggu ini:
1. Cemilan Kesukaan
Baca Juga: Tetap Produktif dan Kreatif di Rumah dengan ShopeePay Super Online Deals
Memberikan makanan favorit menjadi tanda perhatian yang mendalam karena menunjukkan kamu peduli terhadap hal kecil yang ia sukai. Jika orang terkasihmu hobi ngemil, maka cobalah untuk memberikan cemilan dari Bonjour Bakery sebagai suguhan di hari ulang tahunnya.
Bonjour Bakery tidak hanya menyediakan kue kering, namun juga cake dan bakery yang bisa melengkapi paket kado ulang tahunmu Dengan kisaran harga mulai dari Rp13.000 - Rp43.000. Bonjour Bakery juga menyediakan makanan freshly baked yang siap melengkapi hari istimewa seseorang dengan penuh cinta.
Bonjour Bakery telah memiliki beberapa kedai yang tersebar di Jakarta dan Tangerang. Kini, Bounjour Bakery menerima pembayaran digital ShopeePay sehingga aman bagi pengunjung yang melakukan transaksi langsung di outlet.
2. Perawatan Wajah
Hadiah paket perawatan wajah dapat menjadi sangat berguna untuk membantu merawat wajah di rumah saja, terutama di masa pandemi. Ditambah lagi, penggunaan masker akhir-akhir ini juga dapat menimbulkan maskne, jerawat yang muncul akibat penggunaan masker.
Baca Juga: Persiapkan 5 Hal Ini untuk Kembali Belajar Tatap Muka
Salah satu brand yang bisa membantu mengatasi masalah ini adalah Viva Cosmetics, brand lokal yang telah menyesuaikan formulanya khusus untuk iklim tropis.
Viva Cosmetics telah berdiri sejak 1962 dan menerima sertifikat CPKB (Cara Pembuatan Kosmetik Baik) dan terus berinovasi dari tahun ke tahun untuk melengkapi kebutuhan penggunanya, seperti menghadirkan sabun cuci tangan, toner, body lotion, dan lain sebagainya dengan menggunakan bahan dasar kekayaan Indonesia.
3. Perlengkapan Rumah Tangga
Hadiah yang satu ini bisa dibilang sangat berguna, apalagi saat semua orang menghabiskan banyak waktu di rumah. Perlengkapan rumah tangga yang bisa dijadikan kado dapat berupa perkakas, peralatan elektronik, peralatan berkebun, dan lain sebagainya.
Krisbow sebagai salah satu brand yang terkenal dalam perkakas rumah tangga bisa menjadi destinasi untuk membeli hadiah ulang tahun. Toko perkakas asal Indonesia yang telah berdiri sejak tahun 1998 ini memiliki lebih dari 10.000 jenis produk dengan 24 kategori berbeda yang mampu memenuhi setiap kebutuhan sektor industri, rumah tangga, dan hobi.
Toko Krisbow bisa ditemukan di seluruh Indonesia dan jika menggunakan ShopeePay, maka pengguna akan mendapatkan cashback 30%.
4. Surprise Virtual
Di masa pandemi seperti saat ini, memberikan surprise secara virtual lebih disarankan untuk memutus rantai penyebaran virus Covid-19. Untuk menjaga koneksi perayaan ulang tahun virtual tetap stabil, manfaatkanlah layanan XL Prioritas dengan paket data internet yang hemat, apalagi jika menggunakan ShopeePay sebagai metode pembayaran.
Selain itu, XL Prioritas juga menawarkan langganan pascabayar dengan jaringan XL Axiata 4.5G, kuota besar tanpa batas, dan layanan prioritas. Selain itu, XL Prioritas juga menyediakan promo menarik setiap bulannya dengan tawaran yang disesuaikan dengan gaya hidup penggunanya.
Nantikan update merchant baru ShopeePay setiap minggunya yang dapat dijadikan inspirasi untuk hadiah orang tersayang di kemudian hari. Jangan lupa untuk tetap mematuhi protokol kesehatan ketika mengunjungi merchant-merchant di atas.
Ikuti juga Instagram @shopeepay_id dan update terus merchant-merchant dan promo terbaru dari ShopeePay.
Berita Terkait
-
Mantan Komedian Peniru Mr. Bean Pilih Cara Sederhana Untuk Merayakan Ulang Tahun Anak
-
Beda Reza Artamevia Vs Angelina Sondakh di Ulang Tahun Geni Faruk, Ada yang Absen
-
Geni Faruk Diledek gara-gara Cuma Kasih Kado Bantal untuk Azura, padahal Banyak Manfaatnya
-
Epson Goes To School dan Donor Darah Jadi CSR PT Epson Indonesia Rayakan Ulang Tahun ke-24
-
Harbolnas 11.11, Shopee Ungkap Penjualan Produk Lokal dan UMKM Naik 7,5 Kali Lipat
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Warga Cerme Kulon Progo Kembangkan Biofarmaka Jadi Produk Herbal
-
Jogja Uji Coba Program Makan Siang Gratis, Mahasiswa Perhotelan Siap Diterjunkan ke Sekolah
-
Masih Ada Bangunan Masjid Berdiri di Area Proyek Tol Jogja-Solo-YIA, Begini Penjelasan Kontraktor
-
Penemuan Mayat di Ring Road Kentungan Sleman Ternyata Korban Tabrak Lari, Polisi Amankan Dua Pelaku
-
Amankan Lima Terduga Pelaku Pembacokan di Jambusari, Polisi Pastikan Sleman Tetap Kondusif