SuaraJogja.id - Aktris cantik Sandrinna Michelle beberapa waktu lalu berkisah tentang pengalamannya menempuh pendidikan di sekolah kristen.
Diketahui sebagai penganut agama Islam, Sandrinna Michelle mengatakan apabila dahulu pernah dimasukkan di playgroup kristen. Selama bersekolah ia merasakan pengalaman yang berbeda jauh dari teman-teman sekelasnya.
“Dulu kan aku playgroup-nya Kristen ya, jadi aku suka naik, berdoa di depan foto Yesus gitu, aku sendiri aja. Aku makan pun sendiri, kalau lagi Chrismast, kan ada santa ya, ya sudah sendiri,” ungkapnya.
Meski begitu, pemain Dari Jendela SMP itu menegaskan bahwa aktivitasnya yang lebih banyak sendiri bukan soal agama-nya, melainkan karena dirinya seorang introvert.
Baca Juga: Perannya Mau Ditikung Rey Bong, Giorgino Abraham Waspada
“Tidak (enggak bisa berbaur sama teman bukan berasal dari agama). Itu kayaknya bukan bully-ing sih, iya (ngerasa introvert), kayak sekarang itu udah biasa menurut aku, enggak apa-apa, aku enggak peduli,” ucap Sandrinna seperti dilansir dari Hops.id.
Belajar dari pengalaman di masa kecilnya itu, Sandrinna kini memiliki pembagian waktu sendiri. Ada waktu dimana ia harus berbaur dengan orang lain, dan ada saat dimana cewek blasteran Amerika Serikat itu menghabiskan waktu untuk dirinya sendiri.
“Aku ngebagi, kadang aku punya waktu dimana aku harus sendiri, buat waktu sendiri. Dan aku punya waktu dimana aku harus berbaur sama orang lain, yang tak lain adalah pekerjaan dengan teman-temanku, itu waktu aku bersosialisasi,” ujarnya.
“Tapi kadang kalau misalkan aku pulang, itu waktunya aku merehatkan diri aku gitu, berpikir, lebih kayak self love (mencintai diri sendiri),” pungkas Sandrinna Michelle.
Baca Juga: Yahya Waloni Sebut Yesus Nabi Gagal, Ferdinand: Masuk Penistaan Agama
Berita Terkait
-
Akun Ini Sebut Anak Jokowi Sukses Semua, Bandingkan dengan Nasib Murid Yesus
-
Siapa Selebgram Ratu Entok? Resmi Ditahan Usai Diduga Menghina Tuhan Yesus
-
Biodata Ratu Entok, Selebgram Viral yang Ditangkap Polisi Usai Hina Yesus
-
Siapa Ratu Entok? Diduga Lakukan Penistaan Agama saat Live Tiktok dengan Gambar Yesus
-
Berkat Selembar Kain Bersejarah, Wajah Yesus Berhasil Diciptakan Kembali oleh AI
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
PR Poros Maritim Prabowo: Belajar dari Ketahanan ala Jenderal Soedirman
-
Fokus Isu Anak dan Perempuan, Calon Bupati Sleman Kustini Bahas Pembangunan Nonfisik dengan DPD RI
-
Dari Rumah Sakit Hingga Penggergajian Kayu: Reka Ulang Pengeroyokan Remaja Bantul Ungkap Fakta Mengerikan
-
Ferry Irwandi vs Dukun Santet: Siapa Surasa Wijana Asal Yogyakarta?
-
Terdampak Pandemi, 250 UMKM Jogja Ajukan Hapus Hutang Rp71 Miliar