SuaraJogja.id - Mantan politisi Partai Demokrat, Ferdinand Hutahaean beberapa waktu lalu membuat kicauan sindiran pedas buat sosok gubernur yang posting foto dari warung ke warung.
Dalam kicauannya, Ferdinand menyebut soal gubernur yang baru rutin mengunggah foto soal warung-warung menjelang akhir jabatannya.
Ia kemudian menyentil kalau cuma foto-foto kapan kerjanya. Mestinya akhir jabatan itu yang difoto hasil kerjanya.
"Jadi gubernur kok yang diposting foto dari warung ke warung, itupun baru rutin setelah menjelang akhir jabatan. Gubernur kapan kerjanya kalau cuma jalan-jalan bikin foto dari warung ke warung? Mestinya akhirnya jabatan yang diposting itu foto hasil kerja membangun sesuatu, bukan cuma foto cat atap," tulisnya.
Tak sedikit yang menduga bahwa kicauan sindiran dari Ferdinand itu ditujukan pada Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan.
Hal itu terutama lantaran beberapa waktu lalu, Gubernur Anies Baswedan beberapa kali mengunggah saat menyantap sarapan di warung makan di Jakarta Selatan yang kemudian ramai diperbincangkan.
Sejurus dengan Ferdinand, para pengikutnya di Twitter pun turut melontarkan sindiran yang tak kalah pedas.
"Tanyain lagi om, masalah rumah DP 0 persen sama Formula E. Gabener ini sedang akting buta tuli," tulis salah satu warganet.
"Bang, tanyain Formula E, udah punya sponsor belum? Jangan nongkrong di warung mulu," timpal yang lainnya.
Baca Juga: Anies Baswedan Bawa Sepeda Non-lipat ke Gerbong Kereta MRT
Tag
Berita Terkait
-
Ferdinand Hutahaean Sebut Negara Kalah Sama Habib Rizieq
-
Komentari Anies Pakai Kaos Orange, Ferdinand Hutahaean: Tangkap Anies!
-
Dituding Hina Presiden, Ferdinand Hutahaean: Akun Ferdnand_Haean Palsu
-
Ferdinand Hutahaean: Jika Memang Cukup, Tolak Impor Beras
-
Soal Korupsi Rumah DP 0 Persen, Ferdinand Hutahaean Sindir Neno Warisman
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
Terkini
-
Mudik 2026 Anti Rewel! Ini 4 MPV Bekas Rp100 Jutaan Pilihan Cerdas untuk Perjalanan Jauh Keluarga
-
Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 8 Halaman 151: Strategi Jitu Nilai Sempurna di Kurikulum Merdeka!
-
Mahasiswa UNY Akui Sengaja Bakar Tenda Polisi Pakai Pilox dan Korek yang Diberi Orang Tak Dikenal
-
Disebut Termahal Kedua di Indonesia, Menelusuri Akar Pahit Biaya Hidup di Jogja yang Meroket
-
Pengamat UMY: Posisi Raudi Akmal Sah secara Kelembagaan dalam Akses Informasi Hibah