Barang bukti mobil dan Truk yang sudah diamankan Polres Sleman pasca kejadian kecelakaan beruntun di Jalan Ring Road Utara, seputaran Monjali, Sleman pada Jumat (26/3/2021) semalam. [Hiskia Andika Weadcaksana / SuaraJogja.id]
Terkait penyelesaiannya, kata Anang, supir truk dan para korban sudah dipertemukan. Namun menurut pengakuan supir truk, yang bersangkutan bersedia bertanggungjawab.
"Jadi sudah kita pertemuan untuk para korban dan juga pelaku. Hari ini akan diestimasi tepatnya [kerugian] sehingga nanti dari supir sendiri keterangan tadi malam bersedia bertanggungjawab," ujarnya.
Anang menambahkan evakuasi kecelakaan tersebut semalam berlangsung sekitar 1 jam dengan harus manggil mobil derek.
"Tadi malam sudah dievakuasi seluruhnya nihil korban jiwa. Hanya satu yang masih observasi karena mungkin trauma karena benturan yang disebabkan oleh kecelakaan," pungkasnya.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Kisah Mahasiswa Yogyakarta: Ubah Hambatan Kerja Paruh Waktu Jadi Peluang Karier
-
Bantul Siaga! Puncak Musim Hujan 2026 Ancam Bencana Cuaca Ekstrem
-
Berkinerja Positif, BRI Raih 10 Prestasi Terbaik di Sepanjang Tahun 2025
-
Waspada! Ini 3 Titik Kemacetan Paling Parah di Yogyakarta Saat Malam Tahun Baru
-
Lestarikan Warisan Budaya Jawa, Royal Ambarrukmo Yogyakarta Hadirkan Jampi Pawukon bagi Para Tamu