SuaraJogja.id - Nama penyanyi Liza Aditya jamak dikenal sebagai sosok yang pernah dekat dengan Atta Halilintar. Setelah sempat mencuri perhatian ketika beberapa waktu lalu mengenakan hijab, terbaru ia kembali jadi sorotan lantaran tampil dengan gaya lepas hijab.
Tampilan Liza Aditya lepas hijab itu seperti terlihat dalam foto yang dibagikan lewat akun Instagramnya.
Dalam foto tersebut, Aditya tampil dengan rambut hitam yang terurai. Senyumnya merekah sambil bersandar di sebuah kaca.
"Semoga suatu hari ada yang menggenggam jemari ini hingga akhir. Ada yang mencalonkan diri?" tanya Liza Aditya di Instagram, seperti dilansir dari matamata.com.
Baca Juga: 8 Potret Seleb Bercadar Usai Hijrah, Pesonanya Bikin Pangling
Netizen langsung menyadari perubahan penampilan Liza Aditya. Beberapa di antaranya bertanya, ke mana hijab yang biasanya dikenakan si penyanyi ini?
"Hijabnya kemana mba?" tanya akun evi*******a97.
"Kenapa dilepas hijabnya?" imbuh diy*******ti.
"Kak Liza, kenapa hijabnya dilepas?" tanya yang lain.
Sayang, sederet pertanyaan ini tak mendapat respons dari Liza Aditya.
Baca Juga: Daftar 5 Aktor Sinetron Hijrah, Mulai Jarang Muncul di Layar Kaca
Sebelumnya, Liza Aditya sempat menuai decak kagum netizen atas keputusan hijrahnya. Seiring dengan perjalanan spiritual itu, pelantun Kisah yang Salah ini berhijab.
Berita Terkait
-
Masih Ngehost Acara Dangdut, Sikap Irfan Hakim Saat Diledek Artis Hijrah Tuai Kritikan
-
Firdaus Oiwobo Rilis Lagu Berjudul Rasa, Langsung Ultimatum Vicky Prasetyo
-
Inspirasi OOTD Syari tapi Tetap Modis ala Natasha Rizky, Hijrahnya Tak Henti Dipuji
-
Shireen Sungkar Ternyata Tak Suka Dicap Artis Hijrah
-
Meriahkan Ramadan, Hijrah Fest dan Woman Festive 2025 Akan Jadi Destinasi Ibadah, Inspirasi, dan Belanja Halal
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Wall Street Keok, IHSG Diprediksi Melemah Imbas Perang Dagang Trump vs Xi Jinping
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
Terkini
-
Libur Lebaran di Sleman, Kunjungan Wisatawan Melonjak Drastis, Candi Prambanan Jadi Primadona
-
Zona Merah Antraks di Gunungkidul, Daging Ilegal Beredar? Waspada
-
Miris, Pasar Godean Baru Diresmikan Jokowi, Bupati Sleman Temukan Banyak Atap Bocor
-
Kawasan Malioboro Dikeluhkan Bau Pesing, Begini Respon Pemkot Kota Yogyakarta
-
Arus Balik Melandai, Tol Tamanmartani Resmi Ditutup, Polda DIY Imbau Pemudik Lakukan Ini