SuaraJogja.id - Pidato seorang mahasiswa Indonesia di Boston University mendapat standing applause, dan videonya viral. Tak luput pula dari perhatian publik, kreator TikTok Abdulism Kampung Inggris dikabarkan meninggal dunia karena COvid-19 dan sempat mengucap pamit di TikTok.
Sementara itu, di DIY terhitung 698 pasien Covid-19 meninggal saat isoman. Di sisi lain, pedagang Malioboro meminta pembuat peraturan makan 20 menit memberi contoh.
Di samping itu, ribuan jip Merapi dikandangkan hingga dijual gara-gara terdampak PPKM. Berikut lima berita terpopuler SuaraJogja.id pada Rabu (28/7/2021) kemarin:
1. Tak Terkendali! Sebanyak 698 Pasien Covid-19 di Yogya Meninggal Saat Isoman
Baca Juga: Tanggapi Aturan Makan 20 Menit, Pedagang Malioboro: Coba yang Buat Peraturan Kasih Contoh
https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/10/28/87542-pemakaman-pasien-covid-19-di-tempat-pemakaman-umum-kelurahan-kotasiantar-madina-rabu-2810-antara.jpgTim Reaksi Cepat Badan Penanggulangan Bencana Daerah atau TRC BPBD Daerah Istimewa Yogyakarta mencatat pasien Covid-19 yang meninggal dunia saat menjalani isolasi mandiri/isoman mencapai 698 jiwa, mulai 1 sampai 27 Juli 2021.
"Pasien yang meninggal dunia saat isoman di rumah mencapai 698 jiwa, sedangkan yang meninggal dunia di rumah sakit sebesar 1.983 jiwa," kata Wakil Komandan TRC BPBD DIY Indrayanto saat dihubungi di Yogyakarta, Rabu (28/7/2021).
2. Keren, Pidato Mahasiswa Indonesia di Boston University Disambut Standing Applause
Baca Juga: Warganet Berduka, 'Abdulism Kampung Inggris' Pare Kediri Meninggal Karena Covid
Berita Terkait
-
Dua Mahasiswa Indonesia Akan Memperebutkan Gelar Asia Young Designer of The Year di Tokyo
-
Bikin Bangga, Mahasiswi Indonesia Fidela Gracia Raih Gelar LL.M dari Universitas Leiden, Belanda
-
Cerita Mahasiswa Aceh Terpaksa Dipulangkan Dari Lebanon: Tentara Yahudi Tiap Hari Menyerang
-
KADIN Buka Peluang Mahasiswa Indonesia Bisa Magang di Jepang
-
Komeng Pernah Gabung ke HMI, Ternyata Gara-gara Iming-iming Uang Rp10 Ribu Bisa Nginep di Villa
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
Terkini
-
Harga Kebutuhan Pokok di Kota Yogyakarta Seusai Lebaran Terpantau Stabil
-
Tiga Wisatawan Terseret Ombak di Pantai Parangtritis, Satu Masih Hilang
-
Cerita UMKM Asal Bantul Dapat Pesanan dari Amerika di Tengah Naiknya Tarif Impor Amerika
-
Diserbu 110 Ribu Penumpang Selama Libur Lebaran, Tiket 50 Perjalanan KA YIA Ludes
-
Kilas DIY: Bocah Jabar Nekat Curi Motor di Bantul hingga Penemuan Mayat di Sungai Progo