SuaraJogja.id - Cinta dan jodoh memang kerapkali datang tak disangka-sangka. Hal ini salah satunya dialami salah seorang murid dengan gurunya.
Seperti dikutip dari @insta_julid sebuah kolase foto menunjukkan foto seorang murid dengan perempuan berhijab yang merupakan gurunya.
Ditulis dalam keterangan kolase foto tersebut, si murid kerap mengajak foto bersama sang guru sejak tahun 2016. Tak hanya itu, si murid juga beberapa kali mengajak sang guru untuk makan bersama.
Siapa kira kedekatan keduanya menumbuhkan benih-benih cinta. Hingga pada slide foto terakhir tampak si murid dan sang guru berakhir di atas pelaminan. Keduanya menikah dengan rentang jarak usia 25 tahun.
Baca Juga: Digelar Minimalis di Tengah Laut, Momen Pernikahan Unik Pasangan Ini Viral
"Alhamdulillah kawin dengan cikgu sendiri perbedaan kami 25 tahun. Dulu cikgu saya sekarang istri saya," tulisnya.
Unggahan tersebut pun mendapat tanggapan beragam netizen.
"Cikgunya semakin berumur tambah cantik auranya mantan muridnya pula semakin dewasa tambah cool dan tampan," kata ana*****
"Kok bisa ya orang suka sama yang jauh lebih tua, gue sama yang seumuran saja bawaannya mau panggil embak mulu," kata agus****
"Bukti nyata berbakti kepada guru," kata mori*****
Baca Juga: Viral Poster Ajakan Nikah Gratis di Sulsel, Begini Faktanya
"Makin kesini laliknya makin ganteng," tulis mars****
"Apa mungkin jodoh gw rafatar?" canda lana.
Berita Terkait
-
Lirik Lagu Terima Kasih Guru Lengkap Link Download Resmi untuk Hari Guru Nasional 2024
-
60 Link Twibbon Hari Guru 2024 Desain Estetik Cocok Buat di Medsos!
-
Contoh Doa Hari Guru 2024 yang Menyentuh Hati
-
4 Contoh Teks Pidato Upacara Hari Guru Nasional Singkat
-
25 Ucapan Selamat Hari Guru yang Menyentuh Hati, Siap Dikirim ke WA Gurumu!
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Tak Gelar Kampanye Akbar, Paslon Harda-Danang Lakukan Hal ini di 17 Kapanewon
-
Latihan Intensif Tak Berdampak, PSS Sleman Dipermalukan Tamunya PSBS Biak
-
Menteri Kebudayaan Buka Pekan Warisan Budaya Takbenda di Jogja, Optimisme Jadikan Kebudayaan Indonesia Mendunia
-
Penuhi Kebutuhan Kambing Secara Mandiri, Untoro-Wahyudi Luncurkan 1 Desa 1 Entrepreneur
-
Cari Properti di Surabaya, Cari Infonya di KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya