SuaraJogja.id - Dikenal sebagai pengacara 30 miliar, Hotman Paris Hutapea memang kerap memamerkan gaya hidup mewahnya. Terbaru, ia menunjukkan kegiatan berjemur bareng "geng konglomerat".
Hotman Paris mengunggah video berjemur dengan sesama pria berumur kaya raya itu ke Instagram pada Sabtu (21/8/2021).
"Halo, salam Hotman Paris dan para konglomerat dari Pantai Mutiara Jet Ski. Lihat tuh semua tuh," ucap Hotman Paris.
Kamera pun memperlihatkan deretan bapak-bapak bertelanjang dada duduk berjemur. Semua tersenyum ke kamera.
Baca Juga: Pesan Hotman Paris untuk Kaum Pria: Jangan Sok Alim tapi Kelakuan Parah!
Ada pula yang menirukan gestur khas tangan Hotman Paris dengan menggoyang-goyangkan jari-jari tangannya ke depan.
"Kamu tahu enggak? Ini rata-rata asetnya minimu Rp1 triliun!" seru ayah tiga anak tersebut.
Sebelas pria di yang duduk di sisi kiri dan kanannya pun tertawa mendengar celotehan Hotman Paris soal harta tersebut.
"Luar biasa," sahut salah satunya.
Namun, lanjut Hotman Paris, karena pandemi Covid-19, mereka takluk pada alam dan harus "mengemis".
Baca Juga: Wisata Bali: Hotman Paris Hutapea Jadi Sultan Boba di Kopi Kenangan, Mobil Sepuh Emas
"Sekarang mengemis vitamin D dari Matahari," ucap si "Bling-Bling Lawyer".
"Orang-orang kaya semua, nih. Rumahnya berhektare-hektare di Pantai Mutiara, tapi tetap takut mati juga," imbuhnya.
Selain itu, di caption Hotman Paris juga bergurau, para pria di videonya itu cocok untuk dijadikan sugar daddy.
Ia pun menyuruh netizen untuk menentukan pilihan sugar daddy-nya, yang siap untuk membiayai keperluan bulanan.
"Para konglo pengemis vitamin D di Jet Ski Cafe! Cocok jadi Sugar Dady! Pilih mana? Buruan di order!!!ayok ini para sugar dady siap bayarin apartemenmu dan uang bulanan!!" tulis @hotmanparisofficial.
Berita Terkait
-
Hotman Paris Unggul Jauh, Sosok Ini Bandingkan Prestasi dengan Farhat Abbas
-
Nia Ramadhani Tetap Suka Jajan di Ojol meski Punya Chef di Rumah, Total Belanjanya Bikin Melongo
-
Farhat Abbas Kalah Jauh, Orang Ini Nilai Hotman Paris Lebih Berprestasi sebagai Advokat
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
-
Hotman Paris Bakal Bantu Siswa yang Disuruh Sujud dan Menggongong oleh Ivan Sugianto: Tenang Bu!
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Tak Gelar Kampanye Akbar, Paslon Harda-Danang Lakukan Hal ini di 17 Kapanewon
-
Latihan Intensif Tak Berdampak, PSS Sleman Dipermalukan Tamunya PSBS Biak
-
Menteri Kebudayaan Buka Pekan Warisan Budaya Takbenda di Jogja, Optimisme Jadikan Kebudayaan Indonesia Mendunia
-
Penuhi Kebutuhan Kambing Secara Mandiri, Untoro-Wahyudi Luncurkan 1 Desa 1 Entrepreneur
-
Cari Properti di Surabaya, Cari Infonya di KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya