SuaraJogja.id - Pedangdut Danang DA baru saja melangsungkan acara lamaran. Tak sedikit publik yang penasaran dengan sosok calon istrinya yang bernama Hemas Nura.
Pedangdut jebolan Dangdut Academy Danang DA diketahui baru saja mengunggah kabar bahagianya. Lewat akun Instagramnya, ia mengungkap sang calon istri yang baru saja dilamarnya di Yogyakarta.
"Bismillah, Ku teguhkan hati ini untuk memilihmu @hemasnura," tulis Danang sambil mengunggah foto pamer cincin, Sabtu (28/8/2021).
Nah, banyak yang penasaran siapa sih calon istri Danang DA yang selema ini disembunyikan. Yuk langsung saja kepoin potret Hemas Nura yang nggak kalah cantik dari artis.
Baca Juga: Ramai Mural Dihapus, Pakar UGM: Penyampaian Aspirasi Formal Tidak Berjalan dengan Baik
1. Hemas Nura ini adalah dokter spesialis saraf dan otak, lho!
2. Dia diketahui lulusan Universitas Gadjah Mada jurusan kedokteran.
3. Selain sebagai dokter, dia juga jadi selebgram dengan followers 74 ribu. Bakal naik lagi nih setelah go publik lamaran dengan Danang DA.
4. Hemas Nura ini gadis asal Yogyakarta yang punya pesona memikat.
5. Calon istri Danang DA ini juga pernah jadi Creative director kelas modelling, pantas di akun Instagramnya dia juga pandai berpose.
Baca Juga: Diskusi Sambut Pemilihan Dekan Baru, Alumni Filsafat UGM Minta Pemimpin Harus Responsif
6. Dari postingan Instagramnya, Hemas Nura juga jago makeup lho. Hasilnya pun sangat memukau.
7. Hemas Nura punya kecantikan natural meski dengan makeup tipis kayak gini. Pantas Danang DA terpikat ya.
8. Dia juga suka travelling ke beberapa tempat, terutama suka pantai nih.
9. Cewek berhijab ini juga beberapa kali menjadi pembicara di acara tema kecantikan hingga fashion.
10. OOTD ala Hemas Nura ini selalu on point, stylish abis kan?
Nah itu tadi potret Hemas Nura, calon istri Danang DA. Semoga lancar sampai hari H!
Berita Terkait
-
Anies Baswedan Pamer Cerita saat Kuliah di UGM Bareng Pramono Anung, Warganet: Jokowi Mana Punya
-
Usaha Pandam Adiwastra Janaloka Menjaga, Mengenalkan Batik Nitik Yogyakarta
-
Mahasiswa Bisnis Perjalanan Wisata UGM Gelar Olimpiade Pariwisata #13 Tingkat Nasional
-
Resmi! Basuki Terpilih Jadi Ketum Kagama Gantikan Ganjar Pranowo
-
7 Adu Pesona Nissa Sabyan vs Ririe Fairus yang Parasnya Sekilas Mirip
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Logistik Pilkada Sleman sudah Siap, Distribusi Aman Antisipasi Hujan Ekstrem
-
Seharga Rp7,4 Miliar, Dua Bus Listrik Trans Jogja Siap Beroperasi, Intip Penampakannya
-
Skandal Kredit Fiktif BRI Rp3,4 Miliar Berlanjut, Mantri di Patuk Gunungkidul Mulai Diperiksa
-
Pakar Ekonomi UMY Minta Pemerintah Kaji Ulang Terkait Rencana Kenaikan PPN 12 %
-
DIY Perpanjang Status Siaga Darurat Bencana hingga 2 Januari 2025