SuaraJogja.id - Di sela kegiatan mendampingi Presiden Jokowi berkunjung ke Jogja, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono sempat menyambangi seniman Butet Kartaredjasa dan kaget melihat kondisinya. Sementara itu, heboh kabar PMI Kota Jogja melayangkan gugatan terhadap Ketua PMI DIY.
Di sisi lain, kasus sate beracun akan segera maju ke meja hijau, ddengan sidang perdana yang akan digelar pada 16 September mendatang. Ada pula cerita dari seorang kader pangan BPOM asal Prambanan, yang dinyinyiri warga saat mengajak menghindari boraks.
Terakhir, viral curhatan MC di Bali yang diduga didiskriminasi, sehingga Niluh Djelantik membuat surat terbuka. Simak di bawha ini lima berita paling banyak dibaca di SuaraJogja.id pada Sabtu (11/9/2021) kemarin:
1. Kunjungi Butet Kartaredjasa, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono Terkejut Lihat Kondisinya
Baca Juga: Kunjungi Butet Kartaredjasa, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono Terkejut Lihat Kondisinya
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono menyempatkan waktu menyambangi seniman Butet Kartaredjasa di sela mendampingi Presiden Jokowi kunjungan kerja ke Yogyakarta. Ia sempat kaget melihat kondisi seniman yang kerap melakukan impersonate terhadap mendiang Soeharto.
Dikutip dari akun instagram fotografer istana Agus Suparto, tampak Menteri PUPR Basuki Hadimuljono memegangi kursi roda yang diduduki oleh seniman Butet Kartaredjasa.
2. Gegara Hal Ini, PMI Kota Jogja Layangkan Gugatan ke PMI DIY
Baca Juga: Viral MC di Bali Diduga Mendapat Diskriminasi Saat Acara yang Dihadiri Gubernur Bali
Berita Terkait
-
Agnez Mo Semprot Ahmad Dhani soal Usul Nikahkan Naturalisasi PSSI dengan Pribumi: Perempuan Bukan Barang
-
Niluh Djelantik Anggap Ahmad Dhani Rendahkan Martabat Perempuan: Mohon Jangan Diulangi!
-
Bahas Pelecehan Perempuan, Niluh Djelantik Bersyukur Gus Miftah Mundur dari Utusan Khusus Presiden
-
Ibadah Kebudayaan Indonesia Kita ke-43: Semangat Gotong Royong Demi Putra Sang Maestro
-
Usai Ganjar, Giliran Megawati Hadiri Pameran Seni Butet Kartaredjasa di Galeri Nasional
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan