Dalam hubungan asmara, Aries punya sifat periang, menyenangkan, kekanak-kanakan, dan agak tidak dewasa, sedangkan Scorpio cenderung mencari keintiman, pengabdian, dan transformasi yang intens. Dengan kata lain, Scorpio dan Aries bisa dengan cepat saling terpikat, tetapi kemudian menyadari bahwa untuk mempertahankan keseimbangan butuh banyak energi yang mereka keluarkan untuk satu sama lain.
4. Taurus
Taurus, zodiak berelemen tanah dengan modalitas fixed, terpisah enam zodiak dari Scorpio. Posisi mereka yang saling berseberangan membuat keduanya disebut "sister signs". Ada dua kemungkinan jika Scorpio dan Taurus, yang saling berlawanan ini, bertemu: untuk melengkapi satu sama lain atau ditakdirkan untuk menempuh jalan masing-masing seutuhnya.
Sama-sama sangat sensual, Taurus memiliki sifat lebih praktis dan cukup seimbang, sedangkan Scorpio sering terhanyut dalam gelombang emosi. Di samping itu, mereka sama-sama sulit mengubah perspektif yang sudah terbukti benar bagi mereka.
Kabar baiknya, Taurus bisa membantu Scorpio untuk menjadi lebih stabil secara emosi, dan Scorpio membantu Taurus menjadi lebih nyaman dengan pertumbuhan spiritual. Namun pada akhirnya, jika tidak ada yang mau beradaptasi, mereka hanya akan menemukan jalan buntu.
5. Pisces
Sama seperti Scorpio, Pisces juga berelemen air. Dari zodiak kedua belas dengan modalitas mutable ini, Scorpio memiliki posisi trine, atau terpisah empat zodiak--dipercaya sebagai posisi yang dapat membentuk ikatan paling harmonis.
Scorpio dan Pisces sama-sama memiliki perasaan yang dalam, terhubung dengan spiritualitas mereka, dan agak memiliki kekuatan batin. Mereka juga selalu siap untuk menjalin hubungan romantis yang terkoneksi secara spiritual dan cukup mencengangkan.
Namun, Scorpio mungkin bisa merasa frustrasi dengan sifat pasif Pisces, dan Pisces juga bisa kewalahan dengan intensitas Scorpio, tetapi secara umum, Scorpio si Kalajengking bisa membantu Pisces si Ikan mewujudkan mimpinya menjadi tindakan nyata, sementara Pisces dapat menunjukkan pada Scorpio keindahan dari mengikuti arus.
Baca Juga: Risiko Masalah Kesehatan Anda Bisa Terlihat dari Zodiak, Cek Sekarang!
Berita Terkait
-
Risiko Masalah Kesehatan Anda Bisa Terlihat dari Zodiak, Cek Sekarang!
-
Ramalan Zodiak 24 September 2021: Asmara Scorpio Berjalan Baik Hari Ini
-
Ramalan Zodiak Hari Ini, 20 September 2021, Scorpio Bermimpi Buruk!
-
Hati-hati Diselingkuhi, Cari Tahu Zodiak Paling Playboy Di Sini
-
Ramalan Zodiak 16 September 2021: Cuma Masalah Sepele, Scorpio Mau Pisah dari Pasangan?
Terpopuler
- 5 Mobil Keluarga 7 Seater Mulai Rp30 Jutaan, Irit dan Mudah Perawatan
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 19 Oktober: Klaim 19 Ribu Gems dan Player 111-113
- Bukan Main-Main! Ini 3 Alasan Nusakambangan, Penjara Ammar Zoni Dijuluki Alcatraz Versi Indonesia
Pilihan
-
Suara.com Raih Penghargaan Media Brand Awards 2025 dari SPS
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
-
Pembelaan Memalukan Alex Pastoor, Pandai Bersilat Lidah Tutupi Kebobrokan
-
China Sindir Menkeu Purbaya Soal Emoh Bayar Utang Whoosh: Untung Tak Cuma Soal Angka!
Terkini
-
Ambarrukmo Atisomya Hadirkan Kemewahan Warisan Budaya dan Pengalaman Tak Tertandingi di Yogyakarta
-
Kasus Korupsi Kuota Haji Kemenag Memanas, KPK Sasar Pengelola Travel Umroh di Jogja
-
Malioboro Bebas Emisi, Bentor segera Dihapus, Becak Listrik jadi Pengganti
-
UGM Gebrak Dunia Industri, Rektor Ova Emilia Ungkap Strategi Link and Match yang Tak Sekadar Jargon
-
Waspada! Gelombang ISPA Terjang DIY: Lebih dari 11.000 Kasus Akibat Cuaca Ekstrem