SuaraJogja.id - Warganet dibuat terheran-heran dengan penampakan kening yang benjol dari pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Ginting, usai berhasil menjuarai Piala Thomas 2020.
Indonesia berhasil mengalahkan China di final Thomas Cup 2020 dengan skor 3-0 pada Minggu (17/10/2021). Anthony Ginting yang turun di tunggal pertama berhasil menyumbang angka.
Ginting menang dari wakil China, Lua Guang Zu lewat rubber game dengan skor 19-21, 21-14, dan 21-16. Nah, setelah Indonesia kemudian mengunci gelar juara, sosok peblu tangkis berusia 24 tahun itu viral karena jidatnya benjol.
Hal tersebut diketahui dari unggahan akun TikTok @dytl_trsr. Dalam unggahannya, akun tersebut menjawab pertanyaan netizen yang penasaran dengan jidat Ginting.
Dalam unggahannya, terlihat para pebulu tangkis Indonesia sedang foto bersama di lapangan bersama trofi Thomas Cup. Namun, Ginting terlihat berada di pinggir.
Ketika potret itu dizoom, terlihat bahwa jidat Ginting benjol. Akan tetapi, tidak dijelaskan alasan di balik benjolnya jidat peraih medali perunggu Olimpiade Tokyo 2020.
"Ini kejedot piala ato kejedot pala Jojo pas pelukan," komentar netizen
"Abis bikin ulah apaan lagi tu," tanya netizen lainnya.
Terlepas dari itu, berkat kemenangan ini tim bulu tangkis Indonesia pun akhirnya menuntaskan penantian panjang 19 tahun menjadi juara Thomas Cup. Dengan ini, Indonesia pun sudah 14 kali menjuarai Thomas Cup sepanjang sejarah.
Baca Juga: Piala Thomas: Trofi yang 'Hilang' Kini Kembali Pulang
TONTON VIDEONYA DI SINI.
Berita Terkait
-
Piala Thomas: Trofi yang 'Hilang' Kini Kembali Pulang
-
Kakek 89 Tahun Masih Keliling Jualan Es, Warganet Prihatin
-
Ginting Ucap You Know Lah Ya Saat Diwawancara di Piala Thomas, Netizen: Jaktim Aksen
-
Indonesia Rebut Piala Thomas Kembali, Jokowi: setelah Penantian 19 Tahun
-
Indonesia Juara Piala Thomas, Lu Guangzu Angkat Topi buat Anthony Ginting
Terpopuler
- 6 Sepatu Adidas Diskon 60 Persen di Sports Station, Ada Adidas Stan Smith
- Kronologi Lengkap Petugas KAI Diduga Dipecat Gara-Gara Tumbler Penumpang Hilang
- 5 Moisturizer dengan Alpha Arbutin untuk Memudarkan Flek Hitam, Cocok Dipakai Usia 40-an
- 15 Merek Ban Mobil Terbaik 2025 Sesuai Kategori Dompet Karyawan hingga Pejabat
- 10 Mobil Terbaik untuk Pemula yang Paling Irit dan Mudah Dikendalikan
Pilihan
-
Viral Tumbler Tuku di Jagat Maya, Berapa Sebenarnya Harganya? Ini Daftar Lengkapnya
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
Terkini
-
Gagal Pindah! Lahan Sekolah Pengganti SD Nglarang Ternyata Lahan Sawah Dilindungi
-
Program Barter Sampah Rumah Tangga di Jogja: Dapat Sembako dari Beras hingga Daging Segar
-
Kesuksesan BRI Raih Penghargaan di Ajang Global Berkat Program BRInita dan BRILiaN
-
Viral! Makan Bareng Satu Kampung Gegara Lolos PPPK di Gunungkidul, Publik Auto Heboh
-
15 Rekomendasi Tempat Wisata di Gunung Kidul untuk Liburan Akhir Pekan