Melihat unggahan foto tersebut, tidak sedikit warganet yang langsung mengkritik Jayne dan menyebutnya tidak punya rasa hormat.
"Ini mengerikan, dan menjijikkan," tulis salah satu komentar.
"Fakta bahwa kau mengunggah sesuatu seperti ini memberitahu kami semua yang perlu kami ketahui soal dirimu."
"Apa kau sungguh-sungguh berpose di depan ayahmu? Membuat semua ini tentangmu?" tanya yang lain.
Baca Juga: Uniknya Pameran Pemakaman di Moskow yang Terinspirasi Covid-19
Jayne sendiri sebelumnya memiliki hingga 84 ribu pengikut di Instagram dan 307 ribu pengikut di TikTok.
Namun, banyak warganet yang lantas berhenti mengikuti dirinya setelah melihat foto Jayne bersama peti mati ayahnya.
"Jayne, hapus foto ini, minta maaf karena kau kurang berhati-hati, atau aku akan berhenti mengikutimu dan berharap orang lain melakukan hal yang sama."
"Aku langsung berhenti mengikuti. Tuhan memberkati jiwa pria itu," tambah komentar lain.
Meski panen kritikan, influencer ini belum terlihat menghapus foto dirinya bersama peti mati sang ayah.
Baca Juga: Dua Penolak Pemakaman Jenazah Covid-19 di Trenggono Lor Divonis Penjara 4 Bulan 15 Hari
Sebagai tambahan, model dan influencer ini juga belum memberikan respons atas fotonya yang kontroversial tersebut.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Dianggap Tak Menghormati, Kenapa Donald Trump Pakai Jas Biru di Pemakaman Paus Fransiskus?
-
8 Momen Pemakaman Oma Jerome Polin, Tak Kuasa Tahan Tangis
-
Donald Trump Diduga Cuek soal Aturan Pakaian di Pemakaman Paus Fransiskus, Banjir Kritik Pedas
-
Gelar Pemeriksaan Kesehatan Gratis Bagi Lansia, Influencer Andrew Susanto Beberkan Alasannya
-
5 Fakta Kesederhanaan Pemakaman Paus Fransiskus: Dobrak Kemegahan Pendahulu
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- Terlanjur Gagal Bayar Pinjol Jangan Panik, Ini Cara Mengatasinya
- Mayjen Purn Komaruddin Simanjuntak Tegaskan Sikap PPAD
- 7 HP Android dengan Kamera Setara iPhone 16 Pro Max, Harga Mulai Rp 2 Jutaan Saja
- Pascal Struijk Bongkar Duet Impian, Bukan dengan Jay Idzes atau Mees Hilgers
Pilihan
-
Shayne Pattynama Kian Meredup, Harga Pasar Turun Terus!
-
Jelang Kongres Tahunan, Erick Thohir Bocorkan Masa Depannya di PSSI
-
5 HP Murah Mulai 2 Jutaan dengan Layar Melengkung, Infinix Mendominasi!
-
4 Rekomendasi HP Samsung Rp 3 Jutaan Terbaik April 2025, RAM Besar dan Kamera Ciamik
-
Bak Lelucon, Eliano Reijnders Tertawa Jawab Rumor Bakal Pindah Liga Malaysia
Terkini
-
Ramai TNI Masuk Kampus di Semarang, Dosen UIN Jogja: Kebebasan Akademik Terancam
-
Gunungkidul 'Sentil' UNY: Lahan Hibah, Mana Kontribusi Nyata untuk Masyarakat?
-
Kemarau 2025 Lebih Singkat dari Tahun Lalu? Ini Prediksi BMKG dan Dampaknya
-
Terjadi Lagi, Pria Berjaket Coklat Edarkan Uang Palsu, Toko Kelontong Jadi Korban
-
Polda Selidiki Kasus Tanah Mbah Tupon, BPN DIY Blokir Sertifikat IF