SuaraJogja.id - Salah satu bangunan datar, Trapesum terbentuk dari empat garis lurus yang saling terhubung. Apa kalian tahu bagaimana cara mencari luas trapesium? Yuk simak penjelasannya.
Dalam sistem matematika sendiri, bangun ini termasuk dalam poligon, satu kategori dengan persegi panjang, layang-layang, jajargenjang, dan persegi. Rumus luas trapesium, juga tergolong cukup mirip dengan bangun-bangun yang disebutkan sebelumnya.
Rumus Luas Trapesium secara Umum
Trapesium memiliki 4 sisi dengan sepasang sisi sejajar, dengan 4 pembagian sudut dan jumlah sudut berdekatan 180 derajat, seperti bangun poligon lainnya.
Baca Juga: Mencari Luas Trapesium: Rumus dan Keterangan Penjelasannya
Jika digambarkan, trapesium akan memiliki garis sejajar yang panjangnya berbeda. Kita asumsikan garis panjang dengan ukuran lebih kecil adalah a dan garis lain dengan ukuran lebih besar adalah b.
Kemudian di sisi kanan dan kiri terdapat bidang miring yang memiliki ukuran sama. Jarak lurus antara bidang sejajar a dan b kemudian akan jadi tinggi trapesium, dengan simbol t.
Dengan begini, rumus luasnya adalah sebagai berikut :
Rumus Luas Trapesium = 1/2 x (a+b) x t
Keterangan:
a = sisi sejajar pendek
b = sisi sejajar yang lebih panjang
t = tinggi trapesium
Baca Juga: Rumus Luas Trapesium dan Contoh Soal
Cukup sederhana bukan?
Rumus luas trapesium ini bisa digunakan manakala trapesium yang diperlihatkan adalah trapesium sama kaki, dengan sisi miring yang berukuran sama dan seukuran. Pada trapesium siku-siku, yang pertama harus diketahui adalah tinggi dari trapesiumnya dahulu.
Bagaimana menurut Anda? Tidak terlalu sulit bukan rumus mencari luas trapesium tersebut? Dengan rumus yang diberikan di atas, Anda bisa menghitung luas trapesium sama kaki dan trapesium siku-siku dengan mudah.
Itulah tadi rumus luas trapesium tersebut bisa bermanfaat dan mempermudah perhitungan yang dilakukan, dan selamat menjalankan aktivitas Anda!
Berita Terkait
Terpopuler
- 1 Detik Jay Idzes Gabung Sassuolo Langsung Bikin Rekor Gila!
- Selamat Tinggal, Kabar Tak Sedap dari Elkan Baggott
- 12 Kode Redeem FF Hari Ini 6 Juli 2025, Emote dan Skin Senjata Spesial Event Faded Wheel
- Siapa Finn Dicke? Gelandang Keturunan Indonesia Incaran PSSI Latihan Bersama Rafael Struick
- Update Harga Honda Vario Juli 2025, Mending Beli Baru atau Motor Bekas?
Pilihan
-
Sejarah Nama Kompetisi Liga Indonesia: Dari Perserikatan Kini Super League
-
Dear Pak Prabowo: Penerimaan Loyo Utang Kian Jumbo
-
Eks Petinggi AFF Kritik Strategi Erick Thohir, Naturalisasi Jadi Bom Waktu untuk Timnas Indonesia
-
Siapa Liam Oetoehganal? Calon Penerus Thom Haye Berstatus Juara Liga Belgia
-
Heboh Nasi Kotak Piala Presiden 2025, Netizen Bandingkan Isi Menu MBG ke Jurnalis Inggris
Terkini
-
Diplomat Muda Tewas Terlilit Lakban: Keluarga Tunggu Kedatangan Jenazah di Yogyakarta
-
PHK Merajalela, Pekerja Formal Jadi Informal: Krisis Ketenagakerjaan Indonesia Semakin Dalam?
-
Pelemparan Batu KA di Klaten Lukai 2 Korban, KAI dan Aparat Buru Pelaku
-
BRI Perkuat Peran dalam Green Economy Lewat Green Financing Hingga Capai Rp89,9 Triliun
-
Eksekusi Paksa Satu Rumah di Lempuyangan: Penghuni Layangkan Gugatan, LBH Siap Lawan PT KAI