SuaraJogja.id - Menuruni popularitas orangtuanya, baru saja lahir putra Raffi Ahmad dan Nagita Slavina yakni Rayyanza Malik Ahmad sudah mendapat beragam endorse.
Hal tersebut diungkap Raffi Ahmad saat ditanya Irfan Hakim yang memandu acara aqiqah putra keduanya tersebut.
Irfan Hakim yang memandu acara mulanya penasaran mengenai fakta anak Raffi dan Nagita yakni Rayyanza Malik Ahmad yang disebut sudah memiliki penghasilan sendiri.
"Sejak Rayyanza lahir, ada berapa banyak endorse-an yang sudah melibatkan Rayyanza?" tanya Irfan Hakim seperti dilansir dari tayangan YouTube RANS Entertainment.
Mendengar pertanyaan tersebut, Raffi pun blak-blakan. Kakak Syahnaz Sadiqah ini mengatakan Rayyanza dan Rafathar sudah punya rezekinya masing-masing sejak lahir.
Menurut Raffi, jumlah total rezeki anaknya hampir setara dengan pendapatannya selama 10 tahun awal berkarier di dunia hiburan. Jawaban Raffi Ahmad jelas membuat Irfan Hakim syok.
"Ini jujur ya, Rafathar lahir sama Rayyanza lahir itu ibaratnya mereka dapat rezeki kurang lebih sama dengan gua berkarier 10 tahun awal-awal di dunia entertain," jelas Raffi.
"Wow, wow," timpal Irfan Hakim nampak kaget.
Cuplikan obrolan Raffi Ahmad dan Irfan Hakim soal endorse Rayyanza menjadi topik hangat usai dibagikan oleh akun Instagram @chevirgo. Banyak warganet yang heboh menyoroti fakta tersebut.
Baca Juga: Harga Celemek untuk Anak Kedua Raffi Ahmad Bikin Warganet Minder
"Rejeki keluarga baik masyaAllah," kata netizen.
"Masya allah rejeki anak," ujar lainnya.
"Masya Allah Tabbarakakallah, rejeki anak-anak soleh," tutur netizen.
"Papa raffi harus 10 tahun berkarir dulu baru dapet rezeki segitu banyak, eh aa sama adek baru lahir langsung dapet rezeki sebegitu banyaknya MasyaAllah," celetuk lainnya.
"Pantesan gigi hamil berulang kali gak masalah yah karna hidup segampang itu," imbuh lainnya.
Berita Terkait
-
8 Potret Nenek Raffi Ahmad yang Berusia 87 Tahun, Tetap Kece dan Hits
-
7 Momen Akikah Baby Rayyanza, Gigi Tak Kuasa Menahan Tangis
-
Fuji Ngaku Tolak Banyak Tawaran Endorse, Alasannya Tak Terduga
-
Harga Pakaian Nagita Slavina di Acara Aqiqah Rayyanza Mahal Banget: Bahannya Apa sih?
-
Outfit Rafathar Saat Berkuda Nilainya Fantastis, Helmnya Seharga Rp4,8 Juta
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Garin Nugroho Singgung Peran Pemerintah: Film Laris, Ekosistemnya Timpang
-
Soal Rehabilitasi Lahan Pascabencana di Sumatra, Kemenhut Butuh Waktu Lebih dari 5 Tahun
-
Rotasi Sejumlah Pejabat Utama di Polda DIY, Ini Daftarnya
-
Sampah Organik Milik Warga Kota Jogja Kini Diambil Petugas DLH, Simak Jadwalnya
-
DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai