SuaraJogja.id - Penghargaan Grammy tahun ini dijadwalkan ulang menjadi 3 April di Las Vegas, kata Recording Academy dan CBS dalam pernyataan, Selasa waktu setempat.
Awalnya acara ini akan diadakan pada 31 Januari di Los Angeles, tapi penyelenggara menunda karena varian omicron merebak menciptakan gelombang baru infeksi COVID-19.
Komedian Trevor Noah akan jadi pemandu acara yang tayang di televisi dan tayang streaming dari MGM Grand Garden Arena, dikutip dari Reuters, Rabu.
Daftar nominasinya telah diumumkan pada November lalu. Pianis Jon Batiste memimpin daftar nominasi.
Baca Juga: Jadi Artis K-Pop dan Asia Pertama, B.I Akan Tampil di GRAMMY Global Spin
Pemenang Oscar dan pemimpin band Late Show With Stephen Colbert, yang merilis album "We Are awal" tahun ini, mendapatkan nominasi dalam kategori rekaman terbaik tahun ini dan album terbaik tahun ini.
Tahun ini, Recording Academy memperluas dua kategori tersebut dan dua kategori umum lainnya yakni lagu terbaik tahun ini dan artis baru terbaik menjadi 10 nominasi, yang awalnya hanya delapan nominasi.
Grammy tahun lalu juga ditunda di tengah pandemi. Tanggal aslinya, yang juga ditetapkan pada 31 Januari, akhirnya dipindahkan ke 14 Maret.
Upacara tersebut menampilkan campuran pertunjukan live dan pra-rekaman, dengan penghargaan yang dibagikan di depan sekelompok kecil nominasi dan peserta lainnya.
Penyelenggara belum membeberkan detail lain soal acara tahun ini selain tanggal dan lokasi baru.
Baca Juga: Vouge Korea Edisi Januari: BTS Bahas Alami Tekanan hingga Nominasi Grammy
Berita Terkait
-
Guardian Super Weekend Deals: Diskon Gila Skincare dan Makeup, Mulai 28 Ribu!
-
Promo Guardian April 2025: Sunscreen SPF 50 Diskon Gede-gedean!
-
35 Kode Redeem Mobile Legends April 2025 yang Aktif dan Belum Dipakai, Buruan Klaim!
-
Apakah Hari Kartini Libur Tanggal Merah? Jangan Keliru, Ini Aturan Resmi Pemerintah
-
25 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 15 April 2025, Dapatkan Hadiah Eksklusif Tanpa Top Up!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan