SuaraJogja.id - Tidur merupakan salah satu kebutuhan dasar manusia. Akan tetapi tidak semua orang bisa mendapatkan tidur yang cukup. Ada juga yang mengalami kurang tidur, tidak mendapatkan kualitas tidur yang baik, hingga mengalami gangguan tidur.
Sulit tidur dapat diartikan sebagai sulit untuk memulai tidur, sering terbangun di tengah malam, atau bangun terlalu subuh dan tidak bisa melanjutkan tidur kembali.
Padahal kesulitan tidur itu akan membuat kita menjadi tidak bertenaga dan tidak bersemangat untuk melakukan aktivitas di pagi hari. Tidur yang cukup dan berkualitas juga berperan penting untuk menjaga kesehatan pada tubuh kita, dengan tidur yang cukup kita dapat bersemangat untuk melakukan aktivitas di pagi hari.
Hal ini sering terjadi karena mengalami kesulitan untuk tidur, dan akhirnya tidak mendapatkan tidur sesuai dengan kebutuhan.
Ketika tubuh kita merasa sangat lelah tapi tidak bisa tidur, pasti akan membuat kita sangat menderita. Jika dipaksapun tetap tidak bisa tidur jangan melakukan hal hal atau kegiatan yang justru membuat kita semakin sulit untuk tidur.
Jika kalian merasakan sulit tidur diwaktu malam hari, kalian tidak perlu khawatir. Untuk mengatasi hal seperti ini ada beberapa cara yang cukup efektif untuk membantu kalian agar hal ini bisa teratasi. kalian dapat melakukan hal ini agar cepat tidur.
Cara mengatur ruangan agar cepat tidur
- Turunkan suhu ruang
- Atur cahaya yang kamu dapat
- Gunakan aromaterapi
- Pastikan tempat tidur mu nyaman
Cara mengatur kebiasaan agar cepat tidur di malam hari
- Hindari tidur siang terlalu lama
- Membuat rutinitas dan jadwal tidur yang konsisten
- Lebih rutin olahraga
- Mencoba yoga agar lebih rileks
- Mencoba meditasi
- Membatasi penggunaan gawai
Demikian penjelasan tentang pengertian tidur dan cara cepat agar bisa tidur. Semoga dapat membatu kalian yang mengalami sulit tidur dimalam hari dan setelah membaca artikel ini semoga kalian bisa menjadi lebih tenang untuk mengatasi masalah sulit tidur.
Baca Juga: 5 Hal yang Harus Kamu Syukuri Ketika Bangun Tidur
Kontributor : Annisa Nur Rachmawati
Berita Terkait
-
Bacaan Doa Mau Tidur Beserta Keutamaannya
-
Idaman Banget! Seorang Guru Malah Biarkan Murid Tidur Saat Ujian, Ternyata Ini Alasannya
-
5 Hal yang Harus Kamu Syukuri Ketika Bangun Tidur
-
Tata Cara Nabi Muhammad Bangun Tidur, dari Melek Hingga Beranjak Berdiri
-
Pernah Tidur Bareng, Dimas Beck Ngaku Sudah Tidak Perjaka ke Nikita Mirzani
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
-
Bank BJB Batalkan Pengangkatan Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya Jadi Komisaris, Ada Apa?
-
Pemain Keturunan Jerman-Surabaya Kasih Isyarat Soal Peluang Bela Timnas Indonesia
-
Laurin Ulrich Bersinar di Bundesliga 2: Makin Dekat Bela Timnas Indonesia?
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
Terkini
-
Langsung Cair, 4 Tautan DANA Kaget Aktif Terbaru yang harus Diklaim Hari Ini
-
Rp6 Miliar Diperebutkan, Inilah Pemenang Utama IHR Piala Raja Hamengku Buwono X 2025 di Jogja
-
ODGJ di Sleman Kembali ke Masyarakat: Ini Strategi Dinkes yang Diklaim Berhasil
-
Jangan Sampai Terlambat, Prediabetes Mengintai Anak Muda: Kenali Risikonya & Cara Mengatasinya
-
Prabowo Turun Tangan, Indonesia Kirim Kontingen Terbesar ke SEA Games Berkuda, Target Emas