SuaraJogja.id - Apa yang ada di pikiran ketika mendengar kata spaghetti? Tentunya menu makanan italia yang sangat lezat dan nikmat. namun pernahkah terpikirkan tentang spaghetti dengan cita rasa lokal? Kali ini The Rich Jogja Hotel lagi lagi dengan ide Chef Tio (Executive Chef) menghadirkan menu unik nan lezat untuk dinikmati.
Bagaimana tidak, Chef Tio menyajikan 2 hidangan spaghetti dengan dressing rawon sapi dan satu lainnya lodeh ayam. Menu ini sekaligus menjadi menu promo khusus sampai dengan 28 Februari 2022. Dapat diperoleh di The Rich Jogja Hotel baik melalui pelayanan kamar maupun di restaurant Peony lantai 10, Lavender Lounge lantai 9, dan Bar Telsi lantai 1.
Menu spaghetti rawon sapi dan spaghetti lodeh ayam ini dapat dinikmati dengan harga Rp 45.000,- untuk 1 porsi. Sangat pas untuk dimakan baik pada siang hari maupun malam. “Mengajak para tamu merasakan cita rasa yang berbeda dan unik, tidak dapat diperoleh di manapun.
Para tamu bisa merasakan sensasi perpaduan antara bumbu rawon yang terkenal kuat pekat dengan rempah rempah pada spaghetti khas italia. Selain rawon sapi juga ada lodeh ayam. tidak hanya rasanya yang seperti lodeh, pun toppingnya terdapat sayuran segar dan potongan ayam yang nikmat” ujar Chef Tio selaku eksekutif chef.
Selain menikmati menu unik, tamu juga bisa menikmati rate special sampai dengan 28 Februari 2022. Deluxe room pada saat weekdays dapat dipesan dengan harga 500.000/malam tanpa sarapan. Untuk reservasi dapat langsung melalui nomor 0274 530 5888 atau whatsapp 0882 1600 7395 selain itu juga bisa menikmati penawaran menarik melalui website www.therichjogjahotel.com.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Gempa Guncang Sleman, Aktivitas di PN Sleman Sempat Terhenti
-
Akses Mudah dan Strategis, Ini Pilihan Penginapan Jogja Murah di Bawah 500 Ribu Dekat Malioboro
-
Swiss-Belhotel Airport Yogyakarta Rayakan Ulang Tahun ke-2 dengan Menggelar Berbagai Kegiatan
-
Trah Sultan HB II Ungkap Aset Rampasan Geger Sepehi 1812 yang Masih di Inggris, Nilainya Fantastis
-
7 Rumus Tabung Terlengkap Beserta Contoh Soal dan Jawabannya