Di pengujung hari, Alex Rins mendapati hasil cukup positif setelah membawa motor Suzuki GSX-RR ke peringkat empat (+0,529"), mengungguli juara dunia Fabio Quartararo yang berada di posisi lima untuk Yamaha.
Jack Miller finis peringkat enam untuk membawa enam motor dari pabrikan berbeda mengisi posisi teratas.
Maverick Vinales (Aprilia), Joan Mir (Suzuki), Andrea Dovizioso (RNF Yamaha) dan Jorge Martin (Pramac Racing) melengkapi sepuluh besar dengan jarak kurang dari 0,9 detik dari pemuncak sesi.
Juara dunia delapan kali Marc Marquez sempat memimpin catatan waktu hingga pukul 14:00 sebelum melorot ke posisi ke-17, terpaut 1,3 detik dari rekan satu timnya.
Baca Juga: Sandiaga Uno Terciduk Naik Motor MotoGP di Sirkuit Mandalika, Tak Kalah Keren dengan Gaya Pembalap
Sementara jagoan Ducati Francesco Bagnaia di peringkat ke-22 setelah sempat terjatuh di sesi siang.
Fabio Di Giannantonio (P14), Marco Bezzecchi (P21) dan Takaaki Nakagami (P11) juga sempat terjatuh hari ini.
Sedangkan Raul Fernandez dari tim KTM menjadi yang tercepat di antara rookie di peringkat ke-19.
Para pebalap dan tim masih memiliki dua hari tes di Mandalika untuk menguji motor mereka sebelum balapan pembuka di Qatar pada 6 Maret nanti dan kembali ke sirkuit Lombok itu dua pekan berselang untuk balapan seri kedua di kalender.
Baca Juga: Tim Repsol MotoGP Unggah Foto Warga di Mandalika Santai Nonton Gratis Pakai Sarung
Berita Terkait
-
Yamaha Keluar dari Zona Nyaman, Mengintip Sosok Mesin V4 yang Siap Menggetarkan MotoGP
-
Masalah Pecco Bagnaia Belum Usai, Davide Tardozzi: Hadapi Saja!
-
Yamaha Siap Tinggalkan Mesin Inline, Bakal Gunakan V4 untuk MotoGP Mendatang
-
Sapu Bersih Kemenangan di MotoGP Qatar 2025, Strategi Marc Marquez Jitu
-
Pecco Bagnaia Sebut 2 Kesalahan di MotoGP Qatar 2025: Tak Boleh Terulang
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan