SuaraJogja.id - Pulau terbesar di dunia ada beberapa. Salah satunya ada di Indonesia. Sebagaimana kita tahu, Indonesia memiliki banyak pulau. Karena itulah Indonesia disebut sebagai Negara kepulauan.
Selain Indonesia, Negara kepualaun juga ada di belahan bumi lainnya. Karena itu pulau terbesar di dunia juga ada di sana.
Di antara banyak pulau, lantas apa saja pulau terbesar di dunia? Sebelum membahas pulau apa saja yang dinobatkan sebagai pulau terbesar di dunia, berikut adalah penjelasan singkat mengenai pulau.
- Pulau merupakan daratan yang terbentuk secara alami dan dikelilingi oleh air dan berada di atas permukaan air pada saat air pasang menjadi tinggi.
- Definisi pulau itu sendiri sebetulnya adalah sebuah daratan yang tidak boleh tenggelam pada saat air pasang naik menjadi tinggi.
- Indonesia disebut negara kepulauan, karena banyak pulau-pulau yang tergabung kemudian menjadi kepulauan.
- Jumlah seluruh pulau yang ada di dunia mencapai jumlah 180.497 pulau dengan luas yang berbeda. Dari jumlah tersebut ada 10 pulau terbesar di dunia. Dan salah satu pulau terbesar tersebut ada di Indonesia.
Deretan Pulau Terbesar di Dunia
Baca Juga: Nelayan Aceh Dilaporkan Hilang di Perairan Pulau Selaut
Sedikitnya ada 10 pulau terbesar di dunia. Apa saja pulau-pulau tersebut? Berikut diantaranya:
1. Pulau Greenland
Luas Wilayah: 2.175.600 km2
Negara : Greenland
Lokasi : Benua Amerika Utara
Baca Juga: PJ Sekda Kepri Eko Sumbaryadi Minta Pihak Dinas ke Pulau Buluh untuk Mendata Warga Korban Kebakaran
2. Pulau Papua
Luas Wilayah: 786.000 km2
Negara : Nugini Papua dan Indonesia
Lokasi : Benua Asia
3. Pulau Kalimantan
Sebutan lain : Borneo
Luas Wilayah : 743.330 km2
Negara : Indonesia
Lokasi : Benua Asia
4. Pulau Madagaskar
Luas Wilayah : 587.041
Negara : Madagaskar
Lokasi : Benua Afrika
5. Pulau Baffin
Luas Wiayah : 507.451 km2
Negara : Kanada
Lokasi : Benua Amerika Utara
6. Pulau Sumatera
Luas Wilayah : 443.065 km2
Negara : Indonesia
Lokasi : Benua Asia
7. Pulau Hoshu
Luas Wilayah : 227.414 km2
Negara : Jepang
Lokasi : Benua Asia
8. Pulau Britania Raya
Luas Wilayah : 219.000 km2
Negara : Inggris
Lokasi : Benua Eropa
9. Pulau Victoria
Luas Wilayah : 217.291 km2
Negara : Kanada
Lokasi : Benua Amerika Utara
10. Pulau Ellesmere
Luas Wilayah : 196.236 km2
Negara : Kanada
Lokasi : Benua Amerika Utara
Demikian tadi ulasan mengenai pulau terbesar di dunia.Ulasan ini khusus Kami sajikan untuk Anda, semoga menambah wawasan dan bermanfaat bagi kita semua.
Kontributor : Damayanti Kahyangan
Berita Terkait
-
Mantan Klien Sindir Farhat Abbas di Tengah Kasus Agus Salim: Dia sedang Mempermalukan Diri Sendiri
-
Jelajahi Keindahan Sabang: Ini Panduan dan Itinerary Liburan 2 Hari 1 Malam Anti Ribet!
-
Nasib Donasi Agus Salim Tidak Jelas, Pablo Benua Minta Pratiwi Noviyanthi Bikin Gugatan Konsinyasi
-
Pundi-Pundi Uang Pablo Benua yang Sesumbar Sewa Ribuan Pengacara Demi Teh Novi, Farhat Abbas Melempem?
-
Pablo Benua Kerja Apa? Sesumbar Sanggup Sewa Ribuan Pengacara untuk Bela Teh Novi Hadapi Agus Salim
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
AI Ancam Lapangan Kerja?, Layanan Customer Experience justru Buat Peluang Baru
-
Dampak Kemenangan Donald Trump bagi Indonesia: Ancaman Ekonomi dan Tantangan Diplomasi
-
Pengawasan Miras di DIY sangat Lemah, Sosiolog UGM Tawarkan Solusi Ini
-
Pakar hukum UGM Usul Bawaslu Diberi Kewenangan seperti KPK
-
Ini Perbedaan Alergi Susu dan Intoleransi Laktosa pada Anak