SuaraJogja.id - Ratu Elizabeth yang berusia 95 tahun terkonfirmasi positif COVID-19 dan mengalami gejala ringan, namun berharap dapat melanjutkan tugas-tugas ringan pekan ini, kata Istana Buckingham, Minggu.
"Ratu hari ini dinyatakan positif COVID," kata pihak istana. "Yang Mulia mengalami gejala ringan mirip flu namun berharap tetap melanjutkan tugas-tugas ringan di Windsor dalam sepekan mendatang."
"Dia akan terus mendapatkan perawatan kesehatan dan akan mengikuti semua pedoman yang sesuai," kata pihak istana.
Sebelumnya, Pangeran Charles, pewaris takhta Kerajaan Inggris berusia 73 tahun, bulan ini menarik diri dari sebuah acara setelah terpapar virus corona untuk kedua kalinya. Seorang sumber istana mengatakan dia bertemu dengan Ratu Elizabeth beberapa hari sebelumnya.
Baca Juga: 6 Nasihat Menulis dari George Orwell, Sastrawan Inggris yang Melahirkan Karya 1984
Kesehatan Ratu Inggris, raja paling tua dan paling lama memerintah di dunia, telah menjadi sorotan sejak dia dirawat satu malam di rumah sakit pada Oktober lalu karena sakit yang tidak dijelaskan dan sejak itu disarankan untuk beristirahat oleh tim dokternya.
Elizabeth pada Rabu berkelakar kepada anggota-anggota rumah tangga kerajaan bahwa dirinya tidak bisa banyak bergerak saat pertama kali bertugas secara langsung sejak Charles dinyatakan positif.
Berita Terkait
-
Gara-Gara Kabar Perceraian Sherina Munaf dan Baskara Mehendra, Istilah Lavender Marriage Trending
-
Perusahaan Cadbury Dibuang dari Kerajaan Inggris, Apa Penyebabnya?
-
Usai Borong Oscar, Sutradara Oppenheimer Dapat Gelar Kehormatan dari Kerajaan Inggris
-
Harta Karun Tersembunyi Assad: Potret Ratu Elizabeth II Ditemukan di Istana yang Dikuasai Pemberontak
-
Donald Trump Pernah Bikin Ratu Elizabeth II Marah Besar Gara-gara Hal Ini
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta