SuaraJogja.id - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI, senantiasa memberikan berbagai kemudahan layanan transaksi keuangan. Selain itu, bank terbesar di Indonesia ini juga terus berinovasi dan memberikan apresiasi kepada nasabah setia lewat program-program yang menarik di tengah era kenormalan baru.
Untuk keempat kalinya, BRI pun menghadirkan Program BritAma FSTVL, yang ditujukan kepada nasabah setia dan loyal simpanan pemilik tabungan BRI BritAma. Program yang dimulai sejak 1 Februari hingga 31 Juli 2022 ini dihadirkan untuk menjaga antusiasme nasabah, agar dapat terus meningkatkan transaksinya.
Menariknya, dalam BritAma FSTVL ini akan ada berbagai macam hadiah, mulai dari motor listrik hingga mobil listrik asli buatan Indonesia yang akan terdistribusi di masing-masing Regional Office BRI.
Direktur Konsumer BRI, Handayani mengatakan, pertumbuhan tabungan BRI BritAma per Februari 2022 mengalami peningkatan yang signifikan hingga 12% year-on-year (yoy). Pertumbuhan tersebut, ungkapnya, berkat nasabah BRI yang senantiasa menggunakan layanan BRI untuk transaksi keuangan.
Baca Juga: Per Februari 2022, Jumlah Agen Laku Pandai di Daerah Terpencil Capai 524.583 Unit
“Pola program undian dari BritAma FSTVL menjadi bentuk dari apresiasi kami terhadap nasabah loyal pemilik Tabungan BRI BritAma. Pada program kali ini, kami mempertahankan uniqueness hadiah BritAma FSTVL berupa electric vehicle,” jelasnya.
Menurutnya, hadiah tersebut sekaligus juga menjadi campaign perseroan dalam mendukung gerakan ramah lingkungan yang baik untuk bumi. Sustainable energy transition atau transisi energi berkelanjutan merupakan salah satu isu prioritas dalam Presidensi G20 Indonesia tahun ini.
Untuk mengikuti undian BritAma FSTVL caranya sangat mudah. Bagi yang belum memiliki Tabungan BRI BritAma, maka nasabah dapat mengunduh BRImo terlebih dahulu dan membuka Tabungan BRI BritAma melalui BRImo.
Nasabah dapat memperbanyak transaksi menggunakan BRImo dan menjaga rata-rata saldo tabungan bulanan minimal Rp5 juta. Bagi nasabah yang memenuhi kriteria tersebut berkesempatan untuk mendapatkan hadiah kendaraan listrik asli produksi Indonesia, yang akan diundi pada Agustus 2022.
Untuk informasi lebih lanjut mengenai hadiah kendaraan listrik apa saja di BritAma FSTVL periode 1 Februari - 31 Juli 2022, nasabah dapat mengikuti update-nya di akun Instagram BRI @bankbri_id atau melalui laman promo.bri.co.id.
Baca Juga: Agen BRILink Dinilai Mampu Bank Dorong Inklusi Keuangan di Indonesia
Berita Terkait
-
Hadir di PIK 2, KPR BRI Property Expo Tawarkan Beragam Promo Spesial
-
BRI Perkuat Sinergi Perbankan Nasional lewat Treasury Banking Summit
-
Cari Rekomendasi Merchant Hiburan saat Weekend? Tanya Sabrina Aja
-
Top Up Voucher Game Pakai BRImo Jadi Lebih Cuan, Ada Cashback Real-Time!
-
BRI Tegaskan Komitmen Berkelanjutan, Skor ESG Perbankan Terbaik di Indonesia
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Logistik Pilkada Sleman sudah Siap, Distribusi Aman Antisipasi Hujan Ekstrem
-
Seharga Rp7,4 Miliar, Dua Bus Listrik Trans Jogja Siap Beroperasi, Intip Penampakannya
-
Skandal Kredit Fiktif BRI Rp3,4 Miliar Berlanjut, Mantri di Patuk Gunungkidul Mulai Diperiksa
-
Pakar Ekonomi UMY Minta Pemerintah Kaji Ulang Terkait Rencana Kenaikan PPN 12 %
-
DIY Perpanjang Status Siaga Darurat Bencana hingga 2 Januari 2025