SuaraJogja.id - Aktor Jefri Nichol baru-baru ini bikin geger publik setelah terlibat baku pukul dengan salah seorang netizen yang menantangnya.
Diketahui, dari akun twitter miliknya, Jefri Nichol belum lama ini mengunggah cuplikan video saat baku pukul di atas ring. Sosok yang jadi lawannya merupakan seorang netizen yang sebelumnya terlibat twittwar dengannya.
Berikut sederet fakta terkait aksi baku pukul pemain film Jakarta vs Everybody tersebut.
1. Nonton bajakan
Baca Juga: 5 Fakta Menarik Jakarta vs Everybody, Ceritakan Kerasnya Hidup di Jakarta
Sebelum terlibat baku pukul dengan netizen, Jefri Nichol sempat dibuat meradang setelah salah satu akun di Twitter membagikan link menonton film Jakarta vs Everybody bajakan.
Sejumlah netizen pun memberikan komentar pedas atas protes yang dilontarkan Jefri Nichol.
"Film jelek aja dibajak, be*** banget yang bajak," kata akun @unmagnetism.
Merespon itu, Jefri pun sempat meminta @unmagnetism untuk unblock dirinya lantaran ingin berbicara atas cuitannya yang dianggap menyinggung soal film Jakarta vs Everybody.
2. Disenggol netizen
Baca Juga: Sinopsis Film Jakarta vs Everybody, Gambaran Realita Kerasnya Kehidupan Kota Metropolitan
Di saat ia menanggapi akun @unmagnetism, muncul netizen lainnya pemilik akun @keanupahlevi yang ikut nimbrung memaki Jefri Nichol.
Berita Terkait
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
Marc Klok Sebut Duel Lawan Bali United Bak Laga Final, Bobotoh Jadi Penguat
-
Pesan Stefano Cugurra untuk Wasit Persib vs Bali United, Semoga Bisa Adil!
-
Tyronne del Pino Absen, 3 Pemain Ini Bisa Kacaukan Pertahanan Bali United
-
Jefri Nichol Kode Bakal Serius Nikahi Pacar Barunya, Calon Kakak Ipar Ikut Nimbrung
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan