SuaraJogja.id - Saat memeilih tempat nongkrong sejumlah orang biasanya memilih tempat estetik sebagai bahan pertimbangan. Tempat estetik kerap dipilih karena bisa memanjakan mata sekaligus bagus dijadikan latar berfoto untuk feed Instagram.
Salah satu kafe yang bisa jadi pilihan tempat nongkrong dengan suasana estetik adalah Brochette Resto. Kafe ini dari luar terlihat seperti rumah biasa, namun suasana berbeda akan tampak saat masuk ke dalamnya.
Brochette Resto berlokasi di Jalan Padma, Sariharjo, Sleman. Sebelumnya kafe ini merupakan bekas dari Tulip Cafe.
Saat masuk, pelanggan akan disuguhkan suasana nyaman dengan interior hangat yang cantik. Menu-menu santapan yang disajikan pun tak kalah dari restoran bintang 5.
Makanan yang disajikan dengan penataan cantik juga sangat menarik untuk difoto. Mulai dari nasi, mi, pasta, steak, pizza, sup, dessert, dan lainnya bisa dicoba di sini.
Salah satu menu andalan yamh patut dicoba adalah nasi goreng bebek gelora dan brochette duck confit sambal matah. Makanan yang disajikan pun dibuat dengan spesial dan menghasilkan cita rasa nikmat.
Minuman yang disajikan pun sangat beragam mulai dari teh, kopi, manual brew, mojito, mocktail, dan lainnya bisa dibeli di sini. Semua minuman disajikan dengan penataan yang cantik dan rasa yang pas.
Menariknya, ada diskon sampai 40 persen selama bulan Ramadhan. Cocok sekali untuk acara buka bersama teman, keluarga, dan pasangan kan?
Brochette Resto buka setiap hari mulai pukul 07.30 WIB saat akhir pekan, dan 10.00 WIB saat hari biasa. Kafe ini setiap harinya tutup pada pukul 21.30 WIB.
Baca Juga: 3 Kafe Kekinian Versi Anak Jakarta, Sudah Pernah Berkunjung?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan