SuaraJogja.id - Berikut adalah jadwal buka puasa hari ini, Jumat 15 April 2022 untuk wilayah Kota Jogja dan sekitarnya di Provinsi DI Yogyakarta.
Pemerintah melalui Kementerian Agama secara resmi menetapkan 1 Ramadhan pada hari Minggu (3/4/2022). Maka, Jumat (15/4/2022) hari ini merupakan tanggal 13 Ramadhan 1443 H.
Bagi yang berada di wilayah Jogja dan sekitarnya, berikut jadwal buka puasa untuk hari ini.
- Imsak 04.15 WIB
- Subuh 04.26 WIB
- Zuhur 11.42 WIB
- Asar 15.01 WIB
- Magrib 17.40 WIB
- Isya 18.50 WIB
Sebelum membatalkan puasa dengan berbuka, sebaiknya simak terlebih dulu bacaan doa berbuka puasa berikut ini.
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Bogor Lengkap dengan Bacaan Doanya, Hari Ini Jumat 15 April 2022
Sebagaimana dijelaskan, mengutip dari buku Puasa Bukan Hanya Saat Ramadhan karya Ahmad Sarwat Lc, membaca doa buka puasa memiliki berbagai keutamaan, salah satunya Allah SWT tidak akan menolak doanya.
Diriwayatkan dalam HR Tirmidzi, dari Abdullah bin Amr bin al-Ash, dikatakan bahwa Rasulullah SAW bersabda: "Bagi orang yang berpuasa ketika sedang berbuka ada doa yang tak akan tertolak".
Mengikuti tuntunan Nabi Muhammad SAW tersebut, berikut bacaan doa buka puasa.
Ada dua versi doa buka puasa yang bisa dilafalkan oleh umat muslim. Berikut doa buka puasa yang pertama, sebagaimana diriwayatkan dalam HR Bukhari & Muslim:
Arab-latin: "Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa'ala rizqika afthartu. Birrahmatika yaa arhamar roohimin".
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa Kota Bekasi Hari Ini Jumat 15 April 2022 dan Menu Makanan yang Praktis dan Lezat
Artinya: "Ya Allah, untukMu aku berpuasa, dan kepadaMu aku beriman, dan dengan rezekiMu aku berbuka. Dengan rahmatMu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang".
Adapun doa buka puasa yang kedua, diriwayatkan dalam HR Abu Daud, dari Ibnu Umar ra, bahwa Rasulullah SAW ketika berbuka puasa mengucapkan seperti berikut:
Arab-latin: "Dzahabaz zhama'u wabtallatil 'uruqu wa tsabatal ajru, insyaallah".
Artinya: "Telah hilang rasa haus, dan urat-urat telah basah serta pahala telah tetap, insya Allah".
Berita Terkait
-
Waktu Terbaik Baca Doa Buka Puasa, Insya Allah Dikabulkan
-
Jadwal Buka Puasa Kota Padang Hari Ini, Jumat 14 Maret 2025
-
Doa Buka Puasa Sesuai yang Diucapkan Rasulullah SAW Beserta Artinya
-
Jadwal Buka Puasa Kota Padang 13 Maret 2025, Lengkap dengan Pilihan Menu Berbuka!
-
Jadwal Buka Puasa Kota Padang Hari Ini, Rabu 12 Maret 2025
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Kilas DIY: Bocah Jabar Nekat Curi Motor di Bantul hingga Penemuan Mayat di Sungai Progo
-
Jalur Selatan Alami Lonjakan, Polres Kulon Progo Lakukan Buka Tutup Jalur Utama
-
Okupansi Hotel Anjlok 20 Persen di Momen Lebaran, Permintaan Relaksasi PHRI Tak Digubris Pemerintah
-
Gembira Loka Zoo Hadirkan Zona Cakar, Pengalaman Baru untuk Pengunjung Berjalan Bersama Satwa Buas
-
Mudik ke Jogja? BPBD Ingatkan Potensi Bencana Alam: Pantai Selatan Paling Rawan