SuaraJogja.id - Mulan Jameela dan Ahmad Dhani tahun ini berbahagia bisa merayakan lebaran dengan personel lengkap. Mereka bahkan mengenakan busana seragam tepat di hari raya.
Buat yang cewek, mereka memakai dress warna hijau muda. Sementara itu, cowok-cowoknya pakai baju koko warna putih.
Potret kompak mereka saat merayakan lebaran dibagikan Mulan Jameela lewat akun Instagram pribadinya pada Senin (2/5/2022).
Tak banyak kata yang dituliskan Mulan Jameela, dia hanya mengucapkan rasa kagum dan syukur bisa berkumpul dengan anak-anaknya lengkap. Termasuk anak-anak sambungnya, Al El Dul.
Baca Juga: Viral Momen Diduga Maia Estianty Bareng Mulan Jameela, Langsung Banjir Komentar
"MasyaaAllah TabarakAllah," tulis penyanyi yang kini juga jadi anggota DPR RI ini.
Selain itu, Mulan juga membeberkan kalau mendadak punya spot foto menarik untuk foto keluarga di hari raya tahun ini.
"Nemu lokasi foto bagus, di hutannya Mama," tambahnya.
Dari postingan Mulan Jameela, banyak netizen yang turut mengucapkan selamat hari raya idul fitri. Mereka juga sekaligus meminta maaf pada ibu empat anak ini.
Hanya saja, tak sedikit pula netizen yang dibuat salfok dengan anak-anak gadis Mulan Jameela yakni Tiara dan Safeea. Terutama Safeea yang kini sudah semakin tingga dan tumbuh begitu cantik.
Baca Juga: 4 Momen Mutia Ayu Rayakan Lebaran Meski Sudah Pindah Agama
"Masya Allah Fokus sama shafeea makin besar semakin cantik," sanjung netizen. "Safeaa cantik banget," timpal netizen lain.
"Kenapa Safeeaaaa sudah melebihi tinggiku," komentar netizen.
"Masyaallah, cantiknya Safeea. Tingginya nglewati kak tiara lho," celetuk netizen lain.
"Salpok sama Safeea, Maa syaa Allah semakin tambah cantik," puji netizen lain.
"Tiara sama Safeea cantik banget," netizen lain memuji dua anak gadis Mulan Jameela.
Kontributor SuaraJogja.id: Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
Viral Momen Diduga Maia Estianty Bareng Mulan Jameela, Langsung Banjir Komentar
-
4 Momen Mutia Ayu Rayakan Lebaran Meski Sudah Pindah Agama
-
4 Cara Edit Foto Lebaran di HP yang Mudah dan Praktis
-
Viral Lagi Alasan Ahmad Dhani Bisa Jatuh Cinta Sama Mulan Jameela
-
Disemprot Maia Estianty gegara Masih Akrab dengan Ahmad Dhani, Tata Janeeta: Loh Bunda yang Ngajarin
Terpopuler
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- Moto G100 Pro Resmi Debut, HP Murah Motorola Ini Bawa Fitur Tangguh dan Baterai Jumbo
- 5 HP Harga Rp1 Jutaan RAM 8/256 GB Terbaik 2025: Spek Gahar, Ramah di Kantong
- 45 Kode Redeem FF Max Terbaru 4 Juli: Klaim Gloo Wall, Bundle Apik, dan Diamond
Pilihan
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
-
7 Rekomendasi Tumbler Kekinian, Kuat Antikarat Dilengkapi Fitur Canggih
Terkini
-
Kicking Off a New Horizon: BRI Mulai Perjalanan Transformasi Berkelanjutan
-
Tak hanya Takbirdha, Dua Orang Penganiaya Driver ShopeeFood di Sleman Juga jadi Tersangka
-
Ricuh Kurir ShopeeFood di Sleman hingga Rusak Mobil, Dua Orang Ditetapkan jadi Tersangka
-
Mengamankan Diri dari Desakan Massa, Penganiaya Driver ShopeeFood di Sleman jadi Tersangka
-
Dalang Penggantian Plat BMW Maut Sleman Terungkap: Kenal Dekat dengan Keluarga Tersangka?