SuaraJogja.id - Pasangan seleb muda Fuji dan Thariq Halilintar kembali jadi sorotan. Kali ini setelah mereka pamer momen bertemu di Singapura setelah 5 hari LDR-an.
Seperti diketahui, Thariq merayakan lebaran idul fitri di Singapura bersama keluarga Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah. Ada juga keluarga Anang Hermansyah, Krisdayanti dan juga Yuni Shara.
Sementara itu, Fuji merayakan lebaran di Jakarta bersama keluarganya dengan ziarah ke makam mendiang Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah.
Dalam video yang dibagikan ulang akun @insta_julid, Fuji mengaku kalau sudah tak kuat LDR-an dengan Thariq selama 5 hari terakhir.
Baca Juga: Bakal Nikah Tahun ini, Fuji Ngode Ingin Segera Dilamar Thariq Halilintar
"Aku udah nggak kuat LDR. Bucin segala macem, bodo amat. Thariq, gue susulin ke Singapore," ungkap Fuji.
Dia kemudian menceritakan pengorbanannya demi menyusul sang kekasih. Menurutnya dia berangkat pagi-pagi dari Malang. Dia pun transit di Surabaya dan Jakarta sebelum akhirnya terbang ke Singapura.
Usaha Fuji tak sia-sia karena dia langsung disambut hangat dengan pelukan Thariq saat di bandara. Tak hanya dapat peluk, Thariq juga mencium tangan Fuji berkali-kali.
Di Singapura, mereka menghabiskan waktu bersama hanya dengan makan-makan atau jalan kaki berdua menikmati suasana malam.
Beberapa netizen yang melihat momen kemesraan Fuji dan Thariq ada yang baper. Namun tak sedikit mencibir mereka.
Baca Juga: Azriel Hermansyah Girang Dapat THR dari Thariq Halilintar, Jumlahnya Fantastis!
"Gemes banget dah ahh liat nya, seneng kalo liat orang bucin, gemes," komentar netizen.
"Anak pak haji dan anak dari keluarga yang agama nya kuat tapi peluk-peluk wkwkwk kalo kata fans nya sosweettttt," kritik netizen.
Gimana kalau menurut kamu lihat Fuji bucin ke Thariq Halilintar?
Kontributor SuaraJogja.id: Tinwarotul Fatonah
Berita Terkait
-
KPK Kebut Dokumen Affidavit untuk Kasus Paulus Tannos di Singapura Sebelum 30 April 2025
-
Aaliyah Massaid Tak Terima Dituding Sudah Lahiran: Perut Segede Ini Masih Aja Digosipin
-
KPK Siapkan Dokumen Affidavit untuk Perkara Paulus Tannos di Singapura
-
Singapura Berikan Bansos Tunai Rp 76 Juta untuk Warga yang Kena PHK
-
BRI Bawa UMKM Go Global, Intip Strategi Jitu Tembus Pasar Singapura di FHA 2025
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional dari Euromoney
-
Omzet Ratusan Juta dari Usaha Sederhana Kisah Sukses Purna PMI di Godean Ini Bikin Menteri Terinspirasi
-
Waspada Jebakan Kerja di Luar Negeri, Menteri Ungkap Modus PMI Unprosedural Incar Anak Muda
-
Dana Hibah Pariwisata Sleman Dikorupsi? Bupati Harda Kiswaya Beri Klarifikasi Usai Diperiksa Kejari
-
Empat Kali Lurah di Sleman Tersandung Kasus Tanah Kas Desa, Pengawasan Makin Diperketat