SuaraJogja.id - Dewi Murya Agung atau dikenal dengan Dewi Perssik pada bulan Desember lalu membuka sebuah destinasi wisata di wilayah Ciater Subang.
Destinasi wisata ini bernama Flora Wisata D'Castello Ciataer Subang.
Konsep dari tempat wisata milik mantan Istri Saipul Jamil ini adalah seperti wisata The Great Asia Afrika yang berada di Lembang.
D'Castello Ciater Subang ini mengandalkan berbagai spot untuk berfoto, berupa kebun bunga, air terjun buatan, air mancur, serta beberapa kuliner yang banyak dijajakan di sana.
Baca Juga: Truk Kargo Melintang di Tengah Jalan, Jalur Ciater-Lembang Macet
Selanjutnya, akan dibangun pula spot pemandian air panas di tempat wisata ini.
Dari pertama kali dibuka saat grand opening, animo dari masyarakat untuk mengunjungi wisata ini cukup tinggi. Terutama pada libur lebaran tahun ini.
Hal ini dibuktikan dengan unggahan video seorang warganet di Tiktok.
Pemilik akun @obyy67 unggah video yang menampakkan keadaan tempat wisata D'Castello Ciater yang banjir pengunjung.
"Datengin tempat wisata viral punya mbak Dewi Perssik, rame banget," tulisnya dalam unggahan.
Baca Juga: Tawuran Pelajar di Ciater Tangsel, Satu Pelajar Tewas, Polisi: Kehabisan Darah
Dalam video yang diunggah, terlihat antrian kendaraan motor yang hendak memasuki area parkir tempat wisata ini.
Berita Terkait
-
Bandingkan Agnez Mo dan Nikita Mirzani, Dewi Perssik: Wanita Berprestasi Pasti Mantap
-
8 Kuliner Khas NTB yang Harus Dicicipi Wisatawan saat Berlibur ke Lombok
-
Unik! Tradisi Sesaji Rewanda: Wisata Kuliner Ekstrem Kera di Goa Kreo, Semarang
-
Nominal THR Dibandingkan dengan Ayu Ting Ting, Dewi Perssik Beri Reaksi Tak Terduga
-
Profil Neng Dessy, Pacar Saipul Jamil yang Tajir dan Punya Profesi Mentereng
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan
-
Dari Perjalanan Dinas ke Upah Harian: Yogyakarta Ubah Prioritas Anggaran untuk Berdayakan Warga Miskin
-
PNS Sleman Disekap, Foto Terikat Dikirim ke Anak: Pelaku Minta Tebusan Puluhan Juta