Scroll untuk membaca artikel
Eleonora PEW
Rabu, 11 Mei 2022 | 14:51 WIB
Ilustrasi pasar malam. (Pexels/Chait Goli)

"Pulang aja bestie, nikmati secangkir kopi ddan kue lebaran yang tersisa. 7 hari lagi kembali dan tidak serame ini," tulis seorang warganet.

"Jangan sampai alesan untuk menyenangkan anak yah. Banyak pilihan yang lebih aman dan baik saudaraku," ungkap netizen lainnya.

"Nih mau healing malah pulang-pulang hilang nyawa," komentar warganet yang lain.

Sementara itu warganet lain tampak mengkhawatirkan keadaan anak-anak yang ikut berdesakan.

Baca Juga: Viral Video Bocah SD Baku Pukul di Sukabumi, Ada Dugaan untuk Konten Youtube, Polisi: Kita Periksa 4 Saksi

"Pulanglah kasihan anak-anak itu," tulis @newscorner.id.

Kontributor SuaraJogja.id : Gita Putri Rahmawati

Load More