SuaraJogja.id - Kecanggihan teknologi dapat membantu kehidupan orang sehari-hari, tetapi bisa juga membuat orang lain kesal seperti yang terjadi pada laptop milik gadis di video ini.
Ceritanya ada seorang perempuan berjilbab yang sedang membuka laptop di sebuah cafe. Lalu hal menarik yang ada di laptop tersebut adalah muncul hologram di bagian belakang layar laptop yang memunculkan sebuah logo dan tulisan bergerak.
Kemungkinan besar laptop tersebut merupakan seri ASUS ROG yang memang memiliki kemampuan untuk menampilkan hologram di belakang laptop.
Namun tulisan bergerak di laptop membuat orang yang membacanya kesal. Tulisan yang dimaksud adalah “Pengen Ya”. Tulisan yang terkesan meledek orang yang membacanya, khususnya orang-orang yang ingin memiliki laptop dengan hologram bergerak tersebut.
Baca Juga: Viral Gaji Guru Honorer Dibayar 4 Ribu Per Jam, Sebulan Tak Sampai 200 Ribu!
Video laptop dengan hologram ini viral di media sosial berkat unggahan dari akun @hobikuanime. Banyak warganet yang berkomentar karena ikutan kesal dengan tulisan di belakang laptop itu.
“Aku iri aku bilang. Itu laptop paling cuma dipake buat nonton drama korea,” kata warganet.
“Mencoba berpikir positif. Mungkin itu laptop putih tetapi ada senter bentuk ROG di dekatnya. Jadinya laptop kena pantulan cahaya, sehingga menjadi seperti laptop ROG,” jelas warganet lain.
“Gw berharap es tehnya tumpah ke laptopnya. Biar sekalian wkwkwk,” tutur warganet.
“Hmm pengen gw banting kali ya,” ucap warganet.
Hingga kini video laptop viral tersebut mendapat 32,7 ribu likes, dan 827 komentar dari warganet di Instagram.
Kontributor SuaraJogja.id: Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
Prabowo Ungkap Efek AI ke Lapangan Kerja, Singgung Penjaga Tol Digantikan Robot
-
Koran Cetak di Era Digital, Masihkah Relevan?
-
IHSG Kebakaran Jadi Trending, Warganet: Indonesia Terancam Krisis
-
Pilih Pakai AI, 152 Ribu Karyawan di Perusahaan Teknologi Ini Kena PHK
-
Dehumanisasi Digital: Saat AI Mengambil Peran Manusia
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Harga Emas Antam Berbalik Lompat Tinggi Rp23.000 Hari Ini, Jadi Rp1.777.000/Gram
-
Wall Street Keok, IHSG Diprediksi Melemah Imbas Perang Dagang Trump vs Xi Jinping
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
Terkini
-
Sleman Pastikan Tak Ada ASN Bolos, Tapi Keterlambatan Tetap Jadi Sorotan
-
Pemda DIY Ngebut Bangun Sekolah Rakyat, Siswa Miskin Bisa Sekolah Juli 2025
-
Pengawasan Jebol hingga Daging Sapi Antraks Dijual Bebas, 3 Warga Gunungkidul Terinfeksi
-
Libur Lebaran di Sleman, Kunjungan Wisatawan Melonjak Drastis, Candi Prambanan Jadi Primadona
-
Zona Merah Antraks di Gunungkidul, Daging Ilegal Beredar? Waspada